Categories: Otomotif

Nissan Janji Bawa Mobil Listrik Note e-Power dan Leaf ke Indonesia

RiderTua Mobil – Kendaraan listrik memang belum beredar di Indonesia saat ini. Namun produsen mobil sudah mulai membuat mobil listrik untuk dijual setelah insentif dari pemerintah sudah didapat. Nissan janji bawa mobil listrik Note e-Power dan Leaf ke Indonesia.

Baca juga: Teknologi Otonom dari Nissan Ini Hanya ‘Berlaku’ di Jepang

Nissan Janji Bawa Mobil Listrik Note e-Power dan Leaf ke Indonesia

Nissan sudah berencana untuk membawa mobil listrik ke Indonesia. Seperti Note e-Power dan Leaf. Kedua mobil ini sudah menjadi mobil listrik dengan penjualan yang paling bagus di dunia.

Leaf menjadi mobil yang akan diluncurkan selanjutnya oleh Nissan. Mobil listrik terlaris di dunia ini akan meluncur pada tahun 2020. Peluncurannya di Indonesia akan bersamaan dengan Filipina.

Note e-Power sebenarnya sudah lama dikenalkan di Tanah Air lewat penampilannya di beberapa pameran otomotif. Namun Nissan tak ingin buru-buru meluncurkannya sekarang. Walau merupakan mobil listrik, Note masih mempunyai mesin bakar sebagai generator.

2018-Nissan-Leaf

Nissan belum memastikan kalau Note e-Power bisa dijual di Indonesia. Memang tidak akan diluncurkan tahun ini, atau mungkin akan diluncurkan di tahun yang sama dengan Leaf. Untuk saat ini, Nissan masih harus melakukan studi agar kedua mobil ini bisa beradaptasi dengan keadaan jalan di Indonesia.

Referensi: DetikOto (28/05/2019)

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024

Enea Bastianini Menemukan Kecepatannya Kembali, GP24 Sudah Nyetel?

RiderTua.com - Enea Bastianini menemukan kecepatannya kembali setelah finis ketiga di Texas, dia merasa berada di jalur yang benar, tahun…

19 April 2024

Ducati Harus Memberi Pecco Motor Terbaik untuk Meng-KO Jorge Martin

RiderTua.com - Ducati harus memberi Pecco motor terbaik untuk meng-KO Jorge Martin... Kejuaraan dunia MotoGP 2024 dimulai dengan penuh kejutan…

19 April 2024

Rumor Jack Miller Ditukar Pedro Acosta Musim Ini, Ini Jawaban Bos KTM

RiderTua.com - Secara kontrak KTM dapat menukar pembalap antar timnya di tengah musim, tetapi pabrikan asal Austria itu tidak berencana…

19 April 2024