Categories: Otomotif

Peugeot Mau Masuk ke Segmen Mobil Premium Indonesia ?

RiderTua Mobil – Setelah absen dari pasar otomotif Indonesia dalam waktu lama, akhirnya Peugeot akan kembali berjualan. Keputusan ini dilakukan agar bisa merebut pasar yang sempat ditinggalkan karena ketidakaktifannya selama ini. Peugeot mau masuk ke segmen mobil premium Indonesia.

Baca juga: Peugeot akan Kembali Berjualan di Indonesia Tahun Ini

Peugeot Mau Masuk ke Segmen Mobil Premium Indonesia ?

Setelah kembali untuk berjualan, Peugeot akan mengenalkan model 5008 di Indonesia. Tapi ada yang berbeda kali ini, karena target pasar Peugeot sudah bergeser ke mobil premium.

Sebenarnya hal ini sudah diketahui sejak Peugeot membawa varian tertinggi untuk model 3008, yaitu GT Line. Mobil ini memiliki banderol sekitar Rp 700 jutaan. Cukup tinggi daripada model Peugeot lainnya yang berada di kisaran Rp 400-500 jutaan.

(Foto: autocar.co.uk) peugeot-3008

Peugeot sudah berinisiatif untuk mulai berpindah ke segmen premium atau luxury. Walau segmen ini tidak seramai segmen mobil lainnya. Namun Peugeot melihat kalau segmen premium masih memiliki ruang yang cukup bagi produsen mobil ini.

Mungkin ada yang tidak mengetahui kalau masih ada penggemar mobil Peugeot di Indonesia. Inilah alasan lain mengapa Peugeot kembali berbisnis di Tanah Air. Meski pada akhirnya harus bersaing kembali dengan merek mobil asal Jepang dan Eropa.

Referensi: Liputan6.com (26/05/2019)

This post was last modified on 27 Mei 2019 11:21

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024