Categories: MotoGP

Juara Dunia yang Tersia-Sia, Nasib Jonathan Rea Kini Seperti Stoner dan Rossi


RiderTua WSBK – Musim balap 2019 bagi Jonathan Rea dan Kawasaki di World Superbike adalah awal musim yang sulit. Juara bertahan itu kini harus berjuang keras membendung serangan brutal Alvaro Bautista dan Ducati. Namun usaha itu terlihat mustahil Bautista dan Ducati memang bukan lawan seimbang buatnya. Keduanya memang bukan paket biasa namun lebih merupakan “Paket MotoGP”. Bautista adalah jebolan rider MotoGP dan Panigale merupakan copy KW dari Desmosedici GP. Namun nasib Jonathan Rea kini seperti Stoner dan Rossi, Juara dunia yang tersia-sia..

Seperti dilansir surat kabar Inggris The Telegraph, Rea mengatakan dia merasa ada sesuatu yang berubah musim ini. Menurut pembalap asal Irlandia Utara itu, orang-orang tampaknya senang melihat Alvaro Bautista menang. Hal sama juga terjadi padanya sewaktu dia memenangkan balapan di tahun pertama, semua orang senang melihat Rea menang. Tahun kedua, orang-orang mulai lelah dengan dominasi Rea dan Kawasaki. Kemenangan tahun ketiga juga demikian dan bahkan saingan rea tidak memandang dia dengan hormat. Dan di tahun keempat, ada perubahan peraturan untuk membuat Superbike menarik lagi. Artinya agar dominasi Rea tidak berlanjut ada perubahan aturan agar balapan tidak membosankan…

Nasib Jonathan Rea Kini Seperti Stoner dan Rossi

Dominasi Bautista telah merubah atmosfir Superbike tahun ini. Dan Jonathan Rea percaya itu normal dan sudah terjadi dengan pembalap hebat lainnya. Orang lebih senang dengan kekalahan Rea. Setelah dua balapan Rea melihat banyak orang senang dengan kekalahan nya. Menurut Rea hal itu terjadi juga di MotoGP dan dialami Valentino Rossi ketika dia menang. Kemudian Casey Stoner juga berfikir dia hebat saat menang dan juara. Tetapi setelah beberapa saat, penggemar menginginkan kembalinya Rossi lagi.

Referensi :  telegraph.co.uk ( 27/04/19)

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024