Categories: Otomotif

Toyota Tak Mau Ikut-ikutan Xpander Masuk Ajang Balap Reli

RiderTua Mobil – Mitsubishi sepertinya mengonfirmasi bahwa Xpander akan diikutkan dalam ajang balap rally AP4. Hal ini terbukti dengan keberadaan Xpander AP4 Concept yang dipajang di IIMS 2019. Walau model tersebut belum sepenuhnya selesai digarap. Toyota tak mau ikut-ikutan Xpander masuk ajang balap reli.

Baca juga: Toyota Tak Khawatir Harga Glory 560 Senggol Avanza

Toyota Tak Mau Ikut-ikutan Xpander Masuk Ajang Balap Reli

Mobil ini dirancang oleh Mitsubishi yang bekerja sama dengan pebalap Rifat Sungkar. Memang terdengar aneh kalau mobil MPV diikutkan balap reli. Tapi sebenarnya syaratnya yaitu merupakan mobil yang masih dijual di pasar.

Lalu apakah produsen lainnya mau mengikuti Mitsubishi? Toyota Astra Motor (TAM) mengatakan bahwa sebenarnya mobil MPV memang merupakan kendaraan multi-guna. Tetapi tidak sampai ke arena balap, karena memang didesain khusus untuk fun to drive.

Soal apakah Avanza bisa dipakai balap memang tergantung dari tim balap TAM itu sendiri. Jika memang memungkinkan, bisa saja dimodifikasi habis-habisan seperti Xpander AP4 Concept. Tapi untuk saat ini, TAM belum bisa melakukannya.

Xpander yang terpilih untuk mengikuti ajang AP4 sudah dimodifikasi agar mampu melibas jalanan reli. Tentu saja modifikasi ini mengubah hampir seluruh spesifikasi mobil itu sendiri.

Sumber: DetikOto (03/05/2019)

This post was last modified on 3 Mei 2019 16:29

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Superpole WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Superpole WSBK Belanda 2024 .. Sesi ini tetap berlangsung dalam kondisi basah.. Jonathan Rea…

20 April 2024

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024