Categories: Sepeda Motor

2019 Ducati Scrambler Full Throttle

2019 Ducati Scrambler Full Throttle… Dalam ajang Intermot 2018 di Jerman, Ducati mengumumkan pembaruan tambahan untuk jajaran Scrambler – yang pada dasarnya merupakan sub-merek dari produsen sepeda motor performa tinggi dari Borgo Panigale.

Update yang dilakukan terhadap varian ini adalah :

  • Cornering ABS
  • Aluminum side panels yang senada dengan model tangki “teardrop”
  • Warna mesin dan silinder Head hitam
  • LED DRL (Daytime Running Light) headlight
  • Auto-Off LED turn signals (lampu sein)
  • Dasboard LCD dengan indikator gigi dan indikator bahan bakar

Spesifikasi 2019 Ducati Scrambler Full Throttle

Mesin : L type 2 cylinder desmodromic 2 valve air cooling
Displacement : 803cc
Bore X stroke :  88 x 66 mm
Compression ratio :  11: 1
Maximum output : 54 kW (73 ps) @ 8, 250 rpm
Maximum torque : 67 Nm (6.8 kgm) @ 5,750 rpm
Fuel supply system : Electronic control fuel injection, 50 mm diameter throttle body
Exhaust : “Stainless steel exhaust system with aluminum silencer cover, catalytic converter, O2 sensor x 2”
Homologation : Euro 4 regulation
Consumption-Emissions : 5,1 l / 100 km-CO2 119 g / km

2019 Ducati Scrambler Full Throttle terinspirasi dari motor yang dikendarai oleh pembalap California flat track Scrambler Frankie Garcia tahun 2018 dalam American Super Hooligan Championship. Dengan dual-tone color di tangki. Motor ini bagian belakangnya menyiratkan motor balap dirt track yang sesungguhnya…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024