Categories: MotoGP

Pembalap Bagus Tanpa Motor Kencang Bukan Apa-apa ?

RiderTua MotoGP – Pembalap bagus tanpa motor kencang bukan apa-apa ?. Mirip sebuah pertanyaan duluan telur apa ayam…. Modal pengalaman saja tidak cukup untuk menang dalam balapan. Di era balap modern saat ini peralatan motor balap semakin maju dan berkembang pesat. Penemuan baru dengan biaya tinggi membuat pabrikan dan tim kaya menjadi raja. itulah sebabnya penyelenggara MotoGP membuat aturan yang membatasi pengembangan motor. Tanpa itu tim satelit atau non pabrikan akan di overlap dan tidak pernah berada di barisan depan.

Jika kita melihat kualitas pembalap saat ini rata-rata sudah setara. Namun perang teknologi yang menjadi pembeda. Dengan kemampuan selangitpun tanpa dibantu racikan motor yang jempolan akan semakin di belakang. Memang tidak dipungkiri adaptasi pembalap dan motor juga diperlukan. Dua pembalap dalam satu tim dengan motor yang sama bukan jaminan akan podium bersamaan. Namun setidaknya jika dibandingkan dengan tim lain yang datang belakangan ( ambil contoh Aprilia dan KTM) kita akan bisa melihat seberapa jauh peran motor untuk menang.

Pembalap Bagus Tanpa Motor Kencang Bukan Apa-apa ?

Di kelas balap lain seperti di superbike misalnya kita bisa mengambil contoh tim Ducati. Dengan menurunkan mesin terbaru yang mendekati teknologi motogp terbukti mampu kalahkan Kawasaki. Kawasaki memang mendominasi dengan pembalap hebatnya Rea.. Empat kali juara dunia dan tak tersentuh. Setelah Ducati turunkan mesin terbarunya semua jadi beda banget…

Alvaro bautista selama tiga tahun dia hanya peringkat 12 Dunia… Dan kini dia memimpin klasemen pembalap… Pembalap bagus tanpa motor kencang bukan apa-apa ?.

This post was last modified on 6 April 2019 15:31

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024