Categories: Otomotif

Honda Mau Permak Jazz, Kabin Makin Lega ?

RiderTua Mobil – Jazz menjadi salah satu mobil yang paling populer di Indonesia saat ini. Meski segmen hatchback tidak sebagus MPV atau LCGC, Jazz selalu menjadi incaran konsumen. Honda mau permak Jazz, kabin makin lega.

Baca juga: Honda Mobil Sempat Terpikir untuk Ekspor Mobilio dan BR-V

Honda Mau Permak Jazz, Kabin Makin Lega ?

Namun sebenarnya persaingan di segmen hatchback cukup ketat. Jazz sudah lama bersaing dengan Toyota Yaris. Dan kini semakin ketat dengan kehadiran Suzuki Baleno yang penjualannya sudah melebihi Jazz.

Entah kebetulan atau tidak, Honda dikabarkan akan segera mempermak Jazz. Kabar ini tersiar setelah muncul spyshot mobil yang diduga adalah Jazz anyar.

Mobil misterius ini terlihat di jalanan di Nurburgring, Jerman. Tentu saja mobil ini dibalut dengan stiker kamuflase dengan dominan warna putih. Walau ada beberapa bagian yang tidak tertutup seluruhnya, mulai dari grill sampai lampu utama.

Bagian lampu dan bumper terlihat menggunakan desain baru. Terlihat pula pelek aluminium 16 inci dengan ban Dunlop berdesain mirip bunga. Dimensi mobil juga terlihat lebih besar dari modelnya sekarang.

Akan ada beberapa fitur tambahan seperti Honda Connect sampai Hill Start Assist. Dikatakan Jazz terbaru akan mendapat varian hybrid, dengan mana Jazz Fit.

Sepertinya menarik untuk dinanti. Tapi apakah Honda Prospect Motor (HPM) mau membawanya ke Indonesia?

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024