Categories: Otomotif

Suzuki Mau ‘Permak’ Carry dengan Mesin Ertiga ?

RiderTua Mobil – Suzuki sudah mengandalkan berbagai macam mobil di Indonesia. Yang paling terkenal yaitu Ertiga, dengan dominasi penjualan yang sebenarnya tidak terlalu buruk. Suzuki mau ‘permak’ Carry dengan mesin Ertiga.

Baca juga: Suzuki Ertiga Sport Diluncurkan, Siap Lawan Xpander Lagi

Suzuki Mau ‘Permak’ Carry dengan Mesin Ertiga ?

Pikap Carry yang menyumpang penjualan yang paling besar. Mobil ini sudah lama dijual, dan banyak digunakan sebagai kendaraan komersial andalan. Sehingga tak heran kalau penjualannya selalu baik.

Ternyata Suzuki Indomobil Sales (SIS) berencana untuk mempermak Carry. Namun belum diketahui kapan dilakukan facelift. Meskipun begitu, sebagian info sudah bocor ke publik.

Salah satu akun Instagram mengunggah foto ‘penampakan’ mobil pikap yang disinyalir merupakan Carry Facelift. Desainnya terlihat lebih modern dari sekarang yang masih menggunakan model APV atau Carry Van. Sepertinya model terbaru ini memiliki volume bodi lebih besar.

Kemudian, muncul rumor bahwa Carry terbaru akan menggunakan mesin bensin Ertiga. Mesin bertipe K15B ini sudah digunakan pada Ertiga Facelift dan sudah berstandar Euro 4. Tetapi SIS tak mau berkomentar banyak mengenai Carry Facelift.

Penyegaran Carry mungkin terjadi menyusul penerapan standar emisi Euro 4. Saat ini, Carry menggunakan mesin G15A yang masih berstandar Euro 2. SIS perlu memperbaruinya agar tidak berakhir seperti kembarannya, Mitsubishi Colt pikap.

This post was last modified on 25 Maret 2019 12:54

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024

Alex Rins : Motor Kami Sangat Lamban..!

RiderTua.com - Setelah Suzuki mundur dari MotoGP pada 2022, Alex Rins memutuskan pindah ke tim LCR pada 2023. Ini artinya…

20 April 2024

GWM Tank 500 yang Dibanderol Lebih Dari Rp 1 Miliar

RiderTua.com - GWM Tank telah menghadirkan mobil SUV andalannya di Indonesia bulan lalu. Dikenal sebagai Tank 500, model SUV bermesin…

20 April 2024

Replika Yamaha YZF-R1 Jonathan Rea Dijual Sangat Terbatas!

RiderTua.com - Replika motor balap Jonathan Rea Replica YZF-R1 di WSBK yang mengambil basis dari model standarnya, terinspirasi dari tim…

20 April 2024

Komentar Gigi Dall’Igna Atas Penampilan Marc Marquez, Bastianini, Pecco dan Martin di Texas

RiderTua.com - Meski Marc Marquez mengalami crash saat memimpin GP Amerika, General Manager Ducati Corse Gigi Dall'Igna memuji kecemerlangannya. Pembalap…

20 April 2024