Categories: Otomotif

Honda Mobil Ternyata Sempat Pelajari LCGC 7-Seater

RiderTua Mobil – Mobil LCGC menjadi salah satu jenis mobil yang difavoritkan oleh konsumen Indonesia. Terdapat dua jenis, yaitu 5-seater dan 7-seater. Tetapi 7-seater yang paling laris. Honda Mobil ternyata sempat pelajari LCGC 7-seater.

Baca juga: Honda Mobil Berhasil Rebut Dua Penghargaan di IIMS 2018

Honda Mobil Ternyata Sempat Pelajari LCGC 7-Seater

Memang mobil 7-seater paling laris mengingat kemampuannya dalam memuat banyak orang. Dan itu menjadi fitur paling difavoritkan oleh masyarakat Indonesia.

Sementara itu, Honda Prospect Motor (HPM) memiliki Brio (Satya dan RS) sebagai mobil LCGC. Brio merupakan LCGC 5-seater yang baru mendapat pembaruan pada GIIAS 2018 lalu. Memangnya apa ada rencana untuk membuatnya menjadi 7-seater layaknya Calya-Sigra?

HPM mengatakan bahwa sebenarnya tidak perlu membuat mobil LCGC 7-seater. Hal ini karena model sudah lebih fungsional dan paling diincar oleh first buyer. Lagipula, harganya sedikit terjangkau daripada LCGC 7-seater.

Sebenarnya HPM pernah melakukan studi terhadap LCGC 7-seater. Meskipun begitu, tetap saja HPM bersikukuh untuk tetap setia dengan LCGC 5-seater.

Brio tercatat menyumbang penjualan mobil Honda paling besar selama awal tahun 2019. Di kelasnya, ada tiga model yang masih menggunakan 5-seater, seperti Agya-Ayla dan Karimun Wagon R. Untuk 7-seater ada Calya-Sigra dan Go+ Panca.

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024

Enea Bastianini Menemukan Kecepatannya Kembali, GP24 Sudah Nyetel?

RiderTua.com - Enea Bastianini menemukan kecepatannya kembali setelah finis ketiga di Texas, dia merasa berada di jalur yang benar, tahun…

19 April 2024