Categories: Sepeda Motor

Yamaha Indonesia Umumkan Recall Skutik Bongsor TMAX

RiderTua Motor – Yamaha sudah memiliki tiga jenis skutik bongsor di Indonesia, yaitu NMAX, TMAX, dan XMAX. Dari ketiga model tersebut, TMAX mungkin yang tidak setenar NMAX atau XMAX. Yamaha Indonesia umumkan recall skutik bongsor TMAX.

Baca juga: Ini Kelebihan dari Naked Sport Bike Yamaha MT-15

Yamaha Indonesia Umumkan Recall Skutik Bongsor TMAX

Belakangan ini Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) mengumumkan recall terhadap TMAX. Entah berapa banyak unit yang terdampak oleh recall ini.

Recall dilakukan untuk memperbaiki sistem transmisi dan program ECU. Seperti komponen belt dan termasuk kontrol ECU. Unit TMAX yang terdampak yaitu unit dengan nomor rangka mulai JYASJ1450J0013801 sampai JYASJ1450J0016880.

Untuk itulah, YIMM meminta bagi pemilik TMAX yang terdampak untuk segera melakukan perbaikan pada motor. Prosesnya yaitu belt akan diganti sementara ECU akan diprogram ulang agar tidak terjadi kesalahan.

Kampanye recall TMAX sudah dimulai pada tanggal 18 Februari lalu. Entah sampai kapan recall ini akan dilakukan. Bagi yang ingin mengetahui lebih lanjut mengenai recall TMAX bisa menghubungi call center atau mengunjungi website resmi YIMM.

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Enea Bastianini Menemukan Kecepatannya Kembali, GP24 Sudah Nyetel?

RiderTua.com - Enea Bastianini menemukan kecepatannya kembali setelah finis ketiga di Texas, dia merasa berada di jalur yang benar, tahun…

19 April 2024

Ducati Harus Memberi Pecco Motor Terbaik untuk Meng-KO Jorge Martin

RiderTua.com - Ducati harus memberi Pecco motor terbaik untuk meng-KO Jorge Martin... Kejuaraan dunia MotoGP 2024 dimulai dengan penuh kejutan…

19 April 2024

Rumor Jack Miller Ditukar Pedro Acosta Musim Ini, Ini Jawaban Bos KTM

RiderTua.com - Secara kontrak KTM dapat menukar pembalap antar timnya di tengah musim, tetapi pabrikan asal Austria itu tidak berencana…

19 April 2024

Wuling Dkk Tawarkan Diskon Untuk Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Wuling masih menjadi pemimpin penjualan mobil listrik di Indonesia pada Maret lalu. Binguo yang mampu menjadi model BEV…

18 April 2024

Hyundai, Kia, dan Toyota Hadirkan Diskon Untuk MPV Mewahnya

RiderTua.com - Hyundai tidak hanya menghadirkan low MPV Stargazer di Indonesia, tetapi juga MPV mewah Staria. Nyatanya model ini hadir…

18 April 2024

Marc Marquez Bahagia: Di Qatar Duel Melawan Martin, di Portimao Bertarung dengan Pecco!

RiderTua.com - Marc Marquez kehilangan peluang meraih kemenangan di GP Amerika karena masalah pengereman, sehingga rider Gresini Ducati itu gagal…

18 April 2024