Categories: Sepeda Motor

Cerita Marquez Jalan-jalan Keliling Bandung Naik Bandros

RiderTua Motor – Pada akhir pekan lalu, Indonesia dimeriahkan dengan kehadiran sang juara dunia MotoGP 2018 Marc Marquez. Bersama dengan Repsol Honda Team, dia bertandang ke Kota Bandung untuk menyapa warga disana. Cerita Marquez jalan-jalan keliling Bandung naik Bandros.

Baca juga: Marc Marquez Favorit Juara Dunia Lagi Namun Tahun Ini Milik Valentino Rossi !

Cerita Marquez Jalan-jalan Keliling Bandung Naik Bandros

Pada hari pertama, Marquez berkeliling kota Bandung dengan menaiki bus wisata bernama Bandros. Didampingi oleh berbagai komunitas Honda, Marquez menyusuri beberapa kawasan terkenal disana.

Dimulai dari Jalan Asia Afrika, dimana terdapat lokasi Gedung Merdeka, Jalan Braga, Viaduct, dan Wastu Kencana. Kemudian menyusuri Jalan Merdeka, Dago, Dipatiukur, dan berhenti di Gedung Sate sekitar pukul 11.00 WIB.

Sebelum memasuki Gedung Sate, Marquez mengunjungi Museum Gedung Sate dan melihat sejarah kota Bandung lebih dekat. Setelahnya, ia menemui Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. Keduanya nampak akrab dan melakukan foto bersama dengan motor Honda CMX 500 Rebel dan Honda CBR 250RR.

Marquez kemudian menghadiri peluncuran big bike Honda CB650R di Harris Hotel Bandung. Sebelum mengunjungi Trans Studio Bandung untuk menyapa para penggemarnya disana. Acara hari pertama ditutup dengan makan malam bersama. Sayang saat itu Marquez tidak hadir.

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024