Categories: Sepeda Motor

Honda Sudah Punya Motor Listrik PCX, Bagaimana Yamaha ?

RiderTua Motor – Dengan kehadiran PCX Electric alias listrik, Honda sudah bersiap untuk menyambut era kendaraan listrik di Indonesia. Namun motor ini belum bisa diproduksi massal. Hanya sebatas disewakan saja. Honda sudah punya motor listrik PCX, bagaimana Yamaha.

Baca juga: AHM Resmi Mengenalkan Honda PCX Electric

Honda Sudah Punya Motor Listrik PCX, Bagaimana Yamaha ?

Sistem sewa PCX Electric sebenarnya sudah diterapkan lebih dulu di Jepang. Mungkin karena regulasi kendaraan listrik belum disahkan oleh pemerintah. Kalau tetap dijual, harganya bisa mencpai Rp 40 juta, layaknya PCX CBU.

Sementara itu, Yamaha masih mempertimbangkan soal membawa motor listrik. Walau sudah siap untuk membawa teknologi motor listrik, namun ada beberapa hal yang harus dipikirkan sebelum melakukannya.

Seperti kelengkapan infrastruktur pendukung kendaraan listrik di Indonesia. Saat ini jumlah stasiun pengisian daya kendaraan listrik masih sangat minim. Kebanyakan bisa ditemukan di daerah perkotaan yang strategis.

Kemudian masalah mengenai baterai kendaraan. Jika sudah tidak terpakai, maka jangan sampai dibuang sembarangan. Jika tidak, maka dinilai bisa membahayakan lingkungan karena memiliki senyawa yang sangat beracun. Maka perlu pengolahan limbah baterai yang tepat.

Sebenarnya Yamaha sudah cukup lama menguji EV (motor listrik) di Eropa. Seperti dengan adanya produk Easy 1 dan 2. Entah berapa lama lagi aturan tersebut disahkan, namun jika sudah selesai, maka Yamaha dan mungkin produsen otomotif lainnya siap memboyong kendaraan listrik ke Indonesia.

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024

Enea Bastianini Menemukan Kecepatannya Kembali, GP24 Sudah Nyetel?

RiderTua.com - Enea Bastianini menemukan kecepatannya kembali setelah finis ketiga di Texas, dia merasa berada di jalur yang benar, tahun…

19 April 2024

Ducati Harus Memberi Pecco Motor Terbaik untuk Meng-KO Jorge Martin

RiderTua.com - Ducati harus memberi Pecco motor terbaik untuk meng-KO Jorge Martin... Kejuaraan dunia MotoGP 2024 dimulai dengan penuh kejutan…

19 April 2024

Rumor Jack Miller Ditukar Pedro Acosta Musim Ini, Ini Jawaban Bos KTM

RiderTua.com - Secara kontrak KTM dapat menukar pembalap antar timnya di tengah musim, tetapi pabrikan asal Austria itu tidak berencana…

19 April 2024

Wuling Dkk Tawarkan Diskon Untuk Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Wuling masih menjadi pemimpin penjualan mobil listrik di Indonesia pada Maret lalu. Binguo yang mampu menjadi model BEV…

18 April 2024