Categories: MotoGP

Pembalap Pengganti Ini Bilang Kecepatan Motor Ducati Lorenzo Seperti Rudal, Weladalah !

RiderTua MotoGP – Adalah pembalap pengganti Jorge Lorenzo yang sedang cedera di seri GP Australia. Dialah Alvaro Bautista yang mampu mewujudkan mimpi Ducati untuk sumbangkan poin. Dan terbukti sukses untuk “pembalap baru” fakta lain yang menunjukkan Ducati era baru ini “user friendly” dan jempolan. Namun ada ungkapan menarik dari Bautista. Dia yang ditunjuk sebagai pembalap pengganti ini bilang kecepatan motor Ducati Lorenzo seperti rudal weladalah…

Kecepatan Motor Ducati Lorenzo Seperti Rudal

Walau Ducati kurang puas dengan hasil yang diperoleh Dovisiozo sebagai ujung tombak Ducati. Namun pembalap pengganti Lorenzo tampil memukau untuk pembalap yang baru memakai motor pabrikan resmi. Mampu bertarung di barisan depan itu sebuah prestasi yang bagus. Berikut tanggapan Alvaro Bautista dengan motor baru GP18 “kepunyaan” Jorge Lorenzo, seperti dilansir paddock-gp.com(28/10/18)

“Motor Desmosedici tim resmi ini adalah seperti rudal sungguhan. Saya benar-benar terkejut dengan karakter mesinnya, itu sangat berbeda dari GP17 saya. Mereka melakukan pekerjaan yang sangat bagus di Bologna. GP18 memberikan kekuatan yang lebih baik, meisn itu melaju sangat baik di lintasan. Dan masih banyak lagi! Adapun sasis, lebih rumit untuk menentukan jenis sirkuit ini, tetapi tampaknya lebih mudah dikendarai daripada GP17.”

Dari penuturan pembalap Bautista tadi artinya faktor motor juga sangat berpengaruh pada pembalapnya…

Hasil Race MotoGP Australia 2018

Pos. Points Rider Nation Team Km/h
1 25 Maverick VIÑALES SPA Movistar Yamaha MotoGP 176.3
2 20 Andrea IANNONE ITA Team SUZUKI ECSTAR 176.2
3 16 Andrea DOVIZIOSO ITA Ducati Team 176.2
4 13 Alvaro BAUTISTA SPA Ducati Team 176.0
5 11 Alex RINS SPA Team SUZUKI ECSTAR 176.0
6 10 Valentino ROSSI ITA Movistar Yamaha MotoGP 176.0
7 9 Jack MILLER AUS Alma Pramac Racing 175.9
8 8 Franco MORBIDELLI ITA EG 0,0 Marc VDS 174.8
9 7 Aleix ESPARGARO SPA Aprilia Racing Team Gresini 174.7
10 6 Bradley SMITH GBR Red Bull KTM Factory Racing 174.7

 

Karakter mesin Ducati memang beringas

Bukan kali ini saja pembalap akui kehebatan speed mesin Desmo. Di era Stoner Rossi akui jika mesin ducati mirip dengan kecepatan peluru. Ketika ditembakkan bisa melesat cepat walau era dulu motor susah belok.. Mirip celeng ( babi hutan) ..

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024