Categories: MotoGP

Johann Zarco Bungkam Saat Ditanya Masalah Motor Yamaha M1 Rossi dan Vinales !

RiderTua MotoGP – Johann Zarco bungkam saat ditanya masalah motor Yamaha M1 Rossi dan Vinales. Pembalap tim satelit Yamaha Tech3 Johann Zarco akhiri sesi kualifikasi Motegi di tempat kedua dengan hanya 0,068 detik lebih lambat dari Andrea Dovizioso. Pembalap asal Perancis itu menggunakan sasis dan mesin Yamaha dua tahun lalu. Namun justru saat kualifikasi dua rider tim resmi Yamana berada di belakangnya.

Dua rider Yamaha resmi Vinales dan Rossi masing-masing hanya mampu di tempat ketujuh dan kesembilan. Meskipun di sesi kualifikasi kedua tidak membaik, karena menurut informasi tim Yamaha telah melakukan kesalahan dengan tekanan ban. Menurut Maverick, waktu terbaik pembalap Perancis adalah karena mesin lama dan lebih mudah saat pengereman.

Seperti dilansir tuttomotoriweb(20/10/18). Untuk seri Jepang ini Zarco berharapan untuk menang, karena semua tidak akan pernah tahu saat balapan,  “Kita tidak pernah tahu apa yang akan terjadi. Kesempatan besok adalah bahwa Dovizioso dan Marquez akan bertarung untuk gelar dunia( hambat Marquez). Saya berada di posisi kedua di grid, saya dapat melihat apa yang terjadi dan jika saya memiliki kesempatan (untuk menang) “.

Johann Zarco Bungkam Saat Ditanya Masalah Motor Yamaha M1 Rossi dan Vinales

Pasca kualifikasi Johann Zarco diwawancarai secara eksklusif oleh Sky Sport saat dia berada di Klinik Mobile untuk dipijat. Dia tidak mau berkomentar tentang kemungkinan penyebab krisis yang dialami tim Yamaha. Saat ditanya tentang kendala Yamaha Zarco tertawa dingin dan wartawan tidak melanjutkan pertanyaannya. “Saya pasti tidak akan mengajukan pertanyaan lagi” kata jurnalis tadi. Apakah rahasia itu akan dibawa Zarco ke KTM..?

This post was last modified on 21 Oktober 2018 06:03

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024