Categories: MotoGP

Fakta Baru Marc Marquez Sengaja Memotong Jalur Jorge Lorenzo !


RiderTua MotoGP– Fakta baru Marc Marquez sengaja memotong jalur Jorge Lorenzo. Grand Prix of Aragon ternyata masih menyisakan banyak kontroversi pasca jatuhnya Jorge Lorenzo di tikungan pertama. Jorge Lorenzo pada kenyataannya tidak lama setelah balapan menuduh rekan senegaranya Marquez telah menutup jalurnya di awal lomba. Memaksa dia untuk masuk trek kotor dan kemudian jatuh.

Jorge Lorenzo juga mengeluhkan bagaimana menghadapi seri selanjutnya dengan kondisi luka. Akibat jempol kaki alami dislokasi atau meclek yang bisa membahayakan kehadirannya di GP Thailand. Setelah balapan usai memang suasana memanas diantara kedua pembalap Spanyol ini. Bahkan banyak yang meragukan hubungan baik kedua nya sebagai dua rekan tim di masa depan, tetapi berkat panggilan telepon dari Marc Marquez ke pebalap Ducati itu semuanya kembali mencair. Damai dan kondisi adem kembali.

Fakta Baru Marc Marquez Sengaja Memotong Jalur Jorge Lorenzo

Memang pembalap boleh akur dan damai lagi.. Namun tidak demikian dengan para penggemar. Bagaimanapun, tampaknya mereka tidak senang dengan penjelasan dari dua pembalap Spanyol itu. Para penggemar itu mengungkap di media sosial dengan berbagai macam argumen dan bukti.  Kemarin seorang pendukung menunjukkan sebuah foto untuk Jorge Lorenzo. Dimana merupakan fakta bahwa Marquez sengaja memulai balapan dengan mengarahkan posisi motornya ke rider Ducati secara langsung…! ( Lihat gambar atas)..

Tanggapan Lorenzo

Namun Jorge Lorenzo sepertinya berusaha menghindari kontroversi baru. Dia segera menanggapi penggemar itu dengan menulis,

“Ini semua yang saya tahu. Namun, ini legal, selama kita tidak keluar dari lapangan.”

Semua, teknik yang digunakan oleh Marquez memang sering kita lihat di F1 juga. Seperti yang Lorenzo nyatakan, tidak ada yang tidak biasa tentang hal ini. Namun keinginan Marquez untuk segera memotong trek secara diagonal ( lihat gambar) untuk menempatkan dia langsung di posisi depan maka pembalap lain akan berada dalam kesulitan. Karena jalurnya ditutup “paksa” karena Marc sudah ambil haluan untuk menikung saat start..

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024