Categories: Otomotif

Beda Wax dengan Nano Ceramic, Mana yang Lebih Baik ?

RiderTua Auto – Setiap orang pasti selalu menginginkan kendaraannya tampil sempurna, kinclong dan tiada lecet. Untuk melindungi cat pada kendaraan, biasanya yang sering dan umum dilakukan adalah di-wax. Nah, saat ini yang baru adalah dengan menggunakan nano ceramic. Beda wax dengan nano ceramic, mana yang lebih baik ?

Baca juga: Tips Mengendarai Mobil di Turunan Curam
(Foto: blanquist)

Beda Wax dengan Nano Ceramic, Mana yang Lebih Baik ?

Namun terkadang ada hal-hal yang kemudian menyebabkan cat kendaraan menjadi kusam. Meski sudah dicuci tetap saja kusam itu tidak hilang. Solusinya sih biasanya di-wax atau dipoles, mobil akan terlihat kinclong kembali. Yup, wax memang lebih familiar di telinga konsumen saat ini ketimbang menggunakan nano ceramic yang lebih modern. Kita kulik perbedaan kedua yuk ?

Wax bisa berbahan cairan (liquid), pasta atau butter. Wax berfungsi untuk melindungi cat kendaraan. Namun wax mempunyai molekul yang terlalu besar dan bersifat sementara hanya bertahan dalam hitungan bulan saja. Wax bisa dikatakan belum sempurna untuk melindungi cat kendaraan. Kelebihannya, harganya terjangkau.

(foto Solidrop)

Nano ceramic, bahan pelapis dan pelindung cat ini masih belum familiar bagi sebagian konsumen. Namun doi punya banyak kelebihan dibanding sama wax. Nano ceramic adalah cairan yang punya molekul yang lebih kecil dibanding wax. Sehingga bisa secara sempurna masuk atau menyerap ke pori-pori cat. Hasilnya jauh lebih menyatu dan lebih sempurna untuk melindungi cat kendaraan. Nano ceramic punya daya tahan yang jauh lebih lama dibanding sama wax. Doi bisa bertahan hingga 1 sampai 3 tahun. Emang sih, dilihat dari harga nano ceramic jauh lebih mahal dibanding sama wax.

Merawat kendaraan memang sedikit merepotkan dan membutuhkan dana yang tak sedikit. Tapi siapa sih yang mau punya kendaraan yang kusam tak menarik ?

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024