Categories: MotoGPUncategorized

Kevin Schwantz : Marc Marquez Pembalap yang Berbahaya !


RiderTua MotoGP – Marc Marquez pembalap yang berbahaya. Seri Aragon akan kembali bergulir minggu ini ( 23/09/18) rumah balap bagi Marc Marquez. Dimana salah satu pembalap yang diperhitungkan karena membalap di ‘kampung halaman’. Gaya balap Marc Marquez kita tahu unik. Sebelum seri Aragon, Kevin Schwantz menyampaikan pendapatnya tentang Marquez..

Pernyataan dari seorang legenda balap tentunya berdasar pengalaman. Tentunya insiden yang dialami Marc Marquez masih menimbulkan kontroversi. Dilansir paddock-gp(18/09/18) mantan Juara Dunia, Kevin Schwantz itu berkomentar, “Kami juga melakukan hal-hal itu ( senggolan). Ketika kami harus menyenggol pembalap yang bersalah karena perilaku yang tidak pantas, kami mendorongnya. Seperti Valentino Rossi di Sepang dengan Marquez yang sengaja menghambatnya”.

Marc Marquez Pembalap yang Berbahaya

Pembalap asal Texas itupaun melanjutkan,”Persaingan adalah hal alamiah dan itu adalah bumbu dalam balapan, tetapi Marc berbahaya. Misalnya, di Argentina, dengan Aleix Espargaro, tidak masuk akal untuk bersinggungan, dia tidak diizinkan memasuki belokan. Pada tahun 1987, di Brands Hatch, dengan Rainey kami bersinggungan beberapa kali, tetapi yang bersentuhan fairing kami dan dalam garis lurus, kami tidak pernah melakukannya di tikungan untuk tujuan menjatuhkan saingan”.

Memang disatu sisi tanpa aksi yang berani balapan tidak akan seru. Namun tetap saja ada batasan tertentu agar tidak membahayakan pembalap lain. Dan tentunya Kevin Schwantz bukan pembalap kemarin sore komentarnya pasti punya dasar tertentu..

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Stefan Bradl : Ketika Marc Marquez Jatuh, Acosta Pasti Tersenyum

RiderTua.com - Stefan Bradl dan Marc Marquez bekerja bersama untuk Honda selama bertahun-tahun. Setelah Baby Alien pindah ke tim satelit…

19 April 2024

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024