Categories: Otomotif

Harga Low SUV September 2018, Terios Naik Rp 500 Ribu

RiderTua Mobil – Persaingan di segmen low SUV di Indonesia memang ketat, meskipun tak seketat persaingan di kelas low MPV. Di Indonesia setidaknya terdapat 6 model dari berbagai merek yang terjun di segmen ini. Harga low SUV September 2018, Terios naik Rp 500 ribu.

Baca juga: Daftar Harga Avanza Cs September 2018
(Foto: Otonity.com)

Harga Low SUV September 2018, Terios Naik Rp 500 Ribu

Rentang harga di segmen ini antara Rp 195 juta hingga Rp 300 juta. Namun yang jadi favorit konsumen berada di rentang harga antara Rp 240-270 juta. Mobil LSUV dengan harga segini ketat persaingannya.

Dari keenam model berbagai merek itu, kelimanya bertahan untuk tidak menaikkan harga. Namun hanya Daihatsu Terios yang mengalami kenaikan hingga Rp 500 ribu. Kenaikan yang dialami Terios ini sama seperti Xenia yang juga mengalami kenaikan yang sama yaitu Rp 500 ribu.

Alasan pihak Daihatsu menaikan harga mobilnya masih belum terungkap. Apakah ini ada hubungan dengan dolar yang senewen sama rupiah ?Kalau iya, kenapa pabrikan yang lain tidak ikutan menaikan harga, bahkan Toyota yang menjadi ‘saudara’ Daihatsu tidak menaikan harga Rush.

 

Berikut daftar harga low SUV September 2018:

Toyota
  • Rush 1.5 G M/T (tipe terendah) : Rp 240.050.000
  • Rush 1.5 TRD Sportivo A/T (tipe tertinggi) : Rp 261.450.000
Daihatsu
  • Terios 1.5 X M/T (tipe terendah) : Rp 195.700.000
  • Terios 1.5 R A/T Custom (tipe tertinggi) : Rp 250.300.000
Honda
  • BR-V S M/T (tipe terendah) : Rp 236.500.000
  • BR-V Prestige CVT (tipe tertinggi) : Rp 272.500.000
  • HR-V 1.5 SM/T (tipe terendah) : Rp 279.500.000
  • HR-V 1.5 E CVT (tipe  tertinggi) : Rp 312.500.000
Suzuki
  • New SX4 S-Cross M/T : Rp 260.500.000
  • New SX4 S-Cross A/T : Rp 273.500.000
Chevrolet
  • Trax 1.4 LT A/T : Rp 288.000.000
  • Trax 1.4 Premiere : Rp 314.000.000
Nissan
  • Juke 1.5 CVT Black Interior (tipe terendah) : Rp 301.700.000
  • Juke 1.5 Revolt CVT Red Interior (tipe tertinggi) : Rp 330.900.000

This post was last modified on 21 September 2018 05:34

Daffa

Leave a Comment

Recent Posts

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024