Categories: MotoGP

Penonton MotoGP 2018 Meningkat Dibandingkan Tahun Lalu !


RiderTua MotoGP – Penonton MotoGP 2018 meningkat dibandingkan tahun lalu. MotoGP sudah dilangsungkan sebanyak 11 seri dari 19 putaran musim ini. Beberapa seri masuk menjadi salah satu tontonan yang paling manarik tahun ini. Menyajikan tontonan dan aksi spektakuler di lintasan. Di klasemen ada dua pembalap besar yang bercokol diatas yaitu pembalap Honda Marc Marquez yang memimpin atas Valentino Rossi sebanyak 59 poin 

Penonton MotoGP 2018 Meningkat Dibandingkan Tahun Lalu

Duel menarik terjadi di Red Bull Ring dengan pengunjung 206.746 orang dimana jika dilihat tahun lalu mengalami kenaikan. Dibandingkan dengan tahun sebelumnya (201.859 penonton), ada kenaikan 4887 pengunjung.

Lonjakan terbesar terjadi di sirkuit Jerman di Sachsenring, di mana ada total 193.355 penonton. Dengan jumlah itu ada kenaikan 28.554 lebih dari tahun sebelumnya. Perancis, Argentina, Assen dan Jerez juga mengalami kenaikan dibandingkan tahun 2017, dimana yang terbaik adalah di seri Le Mans, Termas de Rio Hondo dan Assen.

Penurunan Penonton

Di sisi lain ada sirkuit yang lebih sedikit pengunjungnya dibanding tahun 2017 seperti di GP di Brno, Barcelona, ​​Mugello, Austin dan Qatar. Pada seri pembuka musim ini jumlah penonton berkurang 415 penonton. Namun mengingat total yang datang 31.618 penonton, balapan di gurun ini masih tetap menarik untuk musim balap 2018. Secara keseluruhan sementara ini musim 2018 hasilnya positif.

Ini Daftar Penonton MotoGP 2018 Meningkat Dibandingkan Tahun Lalu

Jumlah Penonton MotoGP
No Seri 2017 2018
1 Losail (Qatar) 32.033 31.618
2 Austin (Texas, AS) 118.826 118.000
3 Jerez (Spanyol) 129.890 144.771
4 Mugello (Italia) 164.418 150.129
5 Barcelona (Spanyol) 176.391 155.401
6 Assen (Belanda) 161.000 167.170
7 Termas Rio Hondo (Argentina) 167.398 171.604
8 Brno (Republik Ceko) 193.834 187.348
9 Sachsenring (Jerman) 164,801 193,355
10 Le Mans (Prancis) 204,222 206,617
11 Spielberg (Austria) 201,859 206,746

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024