Categories: MotoGP

Dani Pedrosa Berada di Persimpangan Jalan


RiderTua MotoGP – Untuk masa depannya kini Dani Pedrosa berada di persimpangan jalan. Dani Pedrosa adalah salah satu pebalap yang paling dihormati, salah satu rider yang paling sabar dan tidak pernah membuat kontroversi karena karakternya paling lembut di lintasan. Juara dunia tiga kali 125cc dan 250cc. Waalu sudah membela Honda selama 18 tahun dan 13 musim di MotoGP, dia harus pergi ke tempat lain… Tetap di Honda atau bahkan pensiun…

Pensiun-Yamaha-KTM

Dari opsi-opsi ini, salah satunya akan diumumkan saat konferensi pers yang diadakannya di Sachenring minggu ini, selama Grand Prix Jerman dan setelah itu liburan musim panas. Dani Pedrosa berada di persimpangan tiga jalur yang pertama akan mengarah ke pensiun, yang lain menempatkan pada Yamaha Petronas dan yang terakhir mengundangnya untuk menjadi rider pengembangan untuk KTM.

Dani Pedrosa memulai karirnya di MotoGP kelas 125cc pada tahun 2001. Setahun kemudian, pembalap asal Spanyol ini berhasil masuk peringkat 3 dunia. Dan setelahnya menjadi Juara dunia bahkan setelah naik ke kelas 250cc selama dua tahun berturut-turut. Mungkin prestasi inilah yang membuat Repsol Honda “cinta” dengannya hingga 13 tahun lamanya.

Kemenangan pertamanya di kelas MotoGP tahun 2006 di GP Cina- Shanghai.  Dan di tahun pertamanya dia berada di peringkat 5 dunia. Meskipun banyak cedera yang telah menghambat karirnya, pembalap Spanyol secara teratur berada di peringkat 3 besar secara rata-rata posisi tertingginya sebagai runner-up sebanyak 3 kali ( hampir jurdun).

Pada tahun 2014, Dani Pedrosa dipaksa untuk menjalani operasi sindrom loge, luka yang masih membuatnya menderita pada tahun berikutnya tetapi masih mampu sumbang dua kemenangan. Pada tahun 2016, Dani Pedrosa alami patah tulang selangka. Begitu banyak luka diderita apakah ini pula yang membuatnya harus pensiun ? Kita akan tahu kepastiannya sebentar lagi.. Di Sachsenring.

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Replika Yamaha YZF-R1 Jonathan Rea Dijual Sangat Terbatas!

RiderTua.com - Replika motor balap Jonathan Rea Replica YZF-R1 di WSBK yang mengambil basis dari model standarnya, terinspirasi dari tim…

20 April 2024

Komentar Gigi Dall’Igna Atas Penampilan Marc Marquez, Bastianini, Pecco dan Martin di Texas

RiderTua.com - Meski Marc Marquez mengalami crash saat memimpin GP Amerika, General Manager Ducati Corse Gigi Dall'Igna memuji kecemerlangannya. Pembalap…

20 April 2024

Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 : Hujan, Bautista Tercepat!

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 ..Jumat, 19 April 2024, Dalam sesi FP2 WSBK Belanda yang…

19 April 2024

Stefan Bradl : Ketika Marc Marquez Jatuh, Acosta Pasti Tersenyum

RiderTua.com - Stefan Bradl dan Marc Marquez bekerja bersama untuk Honda selama bertahun-tahun. Setelah Baby Alien pindah ke tim satelit…

19 April 2024

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024