Categories: MotoGP

Klasemen Sementara Putaran-8, Setelah Seri Assen Belanda 2018


RiderTua MotoGP – Klasemen Sementara Putaran-8, Setelah Seri Assen Belanda 2018. Seri Assen belanda merupakan seri terseru dalam kalender balap MotoGP 2018 untuk saat ini. Dimana ada yang bilang MotoGP rasa Moto3, sangat ketat diwarnai duel seru dengan aksi saling overtake dan saling tikung. Tentunya beberapa posisi akan berubah dalam klasemen rider 2018 setelah seri Belanda. Seperti ilustrasi diatas Marc Marquez kembali mengukuhkan sebagai yang tercepat di Belanda.

Berikut ini akan kita lihat bagaimana perubahan posisi klasemen setelah putaran ke 8 dibandingkan seri sebelumnya ( Catalunya). Untuk sementara Johann Zarco memimpin di klasemen tim satelit.

Berikut Klasemen Sementara Putaran-8, Setelah Seri Assen Belanda 2018

Marc Marquez masih memimpin dengan 140 poin dan berjarak 41 poin dari Valentino Rossi. Dimana seri sebelumnya mereka dipisahkan hanya 27 poin saja. Jika tidak ada insiden dengan Dovizioso tentunya dia akan bisa lebih dekat dengan podium atau bahkan mendapatkan podium Assen. Posisi ketiga tidak berubah yaitu ditempati rider Movistar Vinales dengan 93 poin dan semakin dekat dengan Rossi dimana alami peningkatan dengan memangkas jarak yang sebelumnya 11 poin kini semakin tipis dengan 6 poin saja. Tempat ke-4 masih motor Yamaha dengan Johann Zarco yang finis di posisi 8 dan dengan tambahan 8 poin dia masih menjadi yang terkuat dalam barisan tim satelit. Kemudian di tim Ducati ada Dovi yang kali ini tidak mampu podium di Belanda.  Bagaimana dengan Lorenzo ? Ternyata dari posisi-7 dengan 66 poin seri Catalunya kini dia tetap diposisinya dengan tambahan 9 poin. Itulah perubahan posisi klasemen sementara pembalap MotoGP setelah seri Belanda 2018.

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024