Categories: Otomotif

Datsun Mau Move On dari LCGC Tapi Tak Mau Meninggalkannya, Piye Tho ?

RiderTua Mobil – Sejak awal datang di Indonesia, Datsun pertama kali terjun ke pasar otomotif di segmen LCGC. Saat itu segmen mobil murah tersebut masih belum seketat LMPV atau SUV. Pelan tapi pasti Datsun sudah berani meluncurkan Go. Disinilah awal kesuksesan Datsun dimulai. Datsun mau move on dari LCGC tapi tak mau meninggalkannya.

Baca juga: Datsun Cross Bukanlah Sekedar Mobil Murahan

LCGC Masih Menjanjikan bagi Datsun

Pada awalnya Datsun berkeinginan untuk bisa memenuhi semua mimpi konsumen. Inilah yang menjadi tujuan aliansi Nissan ini agar bisa menghadirkan mobil murah bagi konsumen Indonesia. Segmen LCGC sedang kuat-kuatnya dan Datsun memanfaatkannya agar mobilnya bisa dikenal konsumen. Tetapi bukan berarti hanya bisa fokus ke segmen ini.

Kemudian Datsun mulai melirik segmen crossover yang dirasa menjanjikan, sehingga mereka memutuskan untuk meluncurkan Cross. Dengan harga yang lumayan murah, Datsun berharap dapat bersaing dengan baik di segmen selain LCGC, serta masih akan terus fokus ke Go dan Go+.

Masato Nakamura selaku perwakilan dari Datsun Indonesia mengatakan

“Jika kami hanya bertahan di LCGC, ‘light price image’ sangat kuat. Kemudian tren crossover mulai muncul di luar zona LCGC, makanya kami memunculkan Cross sebagai ‘flagship car’. Jadi bersama Cross kami ingin memperbesar pasar kami, tak hanya terpaku di LCGC. Namun market LCGC masih besar dan penting bagi kami”

This post was last modified on 5 Mei 2018 17:37

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024