Categories: Sepeda Motor

2018 Husqvarna FC 450 Edisi Rockstar Fitur dan Spesifikasi

Beberapa saat setelah KTM merilis SX-F 450 Edisi Factory, Husqvarna menyusul dengan edisi spesialnya juga. Dilabeli  FC 450 Rockstar Edition. Atau disebut juga 2018 Husqvarna FC 450 Edisi Rockstar. Edisi terbatas dari FC 450 ini akan dikendarai oleh rider tim pabrikan Jason Anderson dan Dean Wilson pada seri  Monster Energy AMA Supecross 2018 dan ajang AMA Pro Motocross Championship. Anderson dan Wilson perkenalkan 2018 Husqvarna FC 450 Rockstar Edition ini di acara OUE Skyspace bertempat di  downtown Los Angeles.
Anderson berkata ingin bisa menang lebih banyak di tahun 2018 ( hanya menag sekali 2017). Dan Wilson berusaha agar tetap konsisten di 5 besar.

Sekilas arti Nama FC

Varian Husqvarna memang menggunakan singkatan juga untuk klasifikasi produknya atau variannya ada FC/TC dan FX/TX.

  • FC artinya : four-stroke motocross ( 4 tak)
  • TC artinya : two-stroke motocross (2 tak)
  • FX  artinya : four-stroke cross country
  • TX artinya : two-stroke cross country
  • FE dan TE adalah model enduro-nya
2018 Husqvarna FC 450 Edisi Rockstar

Spesifikasi 2018 Husqvarna FC 450 Edisi Rockstar

  • DISPLACEMENT IN : 449.9 cc
  • ENGINE TYPE: SINGLE-CYLINDER- SOHC
  • BORE x  STROKE : 95 mm X 63.4 mm
  • COMPRESSION RATIO: 12.6:1
  • COOLING: LIQUID
  • STARTER : ELECTRIC
  • SPEEDS: 5
  • TRANSMISSION TYPE : MANUAL
  • FRONT TIRE: DUNLOP® MX 3S: 80/100-21
  • REAR TIRE : DUNLOP® MX 3S: 120/90-19
  • FRONT BRAKE DIAMETER : 260
  • FRONT BRAKE TYPE : HYDRAULIC DISC
  • REAR BRAKE DIAMETER : 8.7
  • REAR BRAKE TYPE : HYDRAULIC DISC
  • FRONT SUSPENSION BRAND NAME :WP AER
  • FRONT SUSPENSION TYPE : INVERTED FORK
  • REAR ADJUSTABLE REBOUND DAMPING : YES ( Merk WP)
  • REAR ADJUSTABLE SHOCK / SPRING PRE-LOAD : YES, TYPE : TWIN SIDED SWING ARM
  • SEAT HEIGHT  : 9601 mm
  • FUEL CAPACITY : 7,2 Liter
  • MANUFACTURER COUNTRY: AUSTRIA
  • MANUFACTURER TYPE : MOTOCROSS
  • DRY WEIGHT : 101 kgs
  • WHEELBASE : 1486 mm
  • 2018 Husqvarna FC 450 Edisi Rockstar

Fitur unggulan 2018 Husqvarna FC 450 Edisi Rockstar

  • DDS (Damped Diaphragm Steel) clutch. Sama seperti di pakai tim balap pabrikan.
  • New Frame triple clamps yang lebih kaku ( stiff)
  • Brembo caliper dan lever combo front disc brake depan 260mm dan belakang 220mm.
  • Keihin 44mm throttle body
2018 Husqvarna FC 450 Edisi Rockstar

Upgrade 2018 Husqvarna FC 450 Edisi Rockstar

  • Cylinder head mesin SOHC nya lebih kompak ( Dimensi dan bobot efisien)
  • Cam timing diubah demi kail power di putaran bawah.
  • Knalpot diubah lebih kecil
  • Ubahan pada sistim WP DCC shock
  • WP AER 48 fork gunakan air spring
  • Kapasitas tangki bertambah

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024