KTM Rilis Generasi Kedua FREERIDE E-XC MY 2018

KTM FREERIDE E-XC MY 2018

KTM merilis generasi kedua dari FREERIDE E-XC dengan mengambil lokasi peluncurannya di Red Bull Hangar-7 di Salzburg, Austria. Sepeda motor listrik baru itu dipertontonkan ke media bersamaan dengan pembahasan rencana ke depan KTM untuk mengintegrasikan e-mobilitas untuk produk mereka. Frame 2018 FREERIDE E-XC menggunakan campuran unik dari baja dan aluminium yang dilebur bersama-sama, bodywork juga diperbarui agar sesuai dengan garis desain motor KTM yang ada saat ini. Baterai terbaru menyediakan kapasitas dengan peningkatan lima puluh persen lebih banyak, dengan jarak tempuh sekitar satu setengah jam tergantung pada gaya mengemudi dan medan yang dilalui, serta pemilihan pemetaan ECU. Salah satu fitur unik dari 2018 FREERIDE E-XC pengembalian energi baterei saat deselerasi selama melaju dan pengereman. Fitur ini membantu meningkatkan masa pakai baterai dan membantu menjaga daya baterei tetap, bersamaan dengan pendinginan air yang disediakan oleh dua radiator. Untuk versi 2018 ini akhirnya, FREERIDE E-XC menggunakan suspensi WP yang serupa dengan komponen yang terdapat pada motor KTM XC lainnya.

Berikut Video KTM FREERIDE E-XC

This post was last modified on 19 Oktober 2017 10:25

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024