Categories: Otomotif

KIA Stinger Sedan Mewah Siap Ngaspal di Amrik

Bagi para konsumen Kia di Amerika Serikat, bersiaplah untuk memesan sedan terbaru bernama Kia Stinger. Pihak Kia sudah mengumumkan harga resmi mobil ini untuk AS. Rilis harga itu sudah termasuk pajak. Ini sedan mewah lo !

Memang jika Kia Stinger didaulat sebagai sedan mewah amatlah benar adanya, karena fitur yang ditawarkan bukan main-main. Mobil sporty ini memiliki mesin 2.000 cc turbocharged, RWD (Rear-Wheel Drive), transmisi otomatis 8 percepatan, layar sentuh 7 inci yang terkoneksi dengan Apple CarPlay dan Android Auto, juga pengendali pendingin udara dual zone.

Ada juga varian Stinger GT bagi mereka yang menyukai kecepatan atau menginginkan versi ‘ekstrim’ dari Stinger. Berbeda dengan versi standarnya, Stinger GT memiliki mesin 3.300 cc V6 twin turbo bertenaga 365 tk. Stinger GT akan disediakan tiga versi, yaitu model standar bermesin 2.000 cc dan Stinger Premium yang terbagi menjadi dua tipe yaitu GT1 dan GT2. Keduanya didesain lebih sporty dari versi standarnya yang terkesan terlalu ‘resmi’.

Harga yang ditawarkan Stinger GT standar yaitu 39.895 dolar AS atau sekitar 537 juta rupiah. GT1 seharga 597 juta rupiah dan dilengkapi cruise control adaptive, serta GT2 dipatok dengan harga tertinggi sekitar 678 juta rupiah.

This post was last modified on 2 Oktober 2017 14:19

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024