Categories: OtomotifSepeda Motor

Plat Nomor di Indonesia Akan Ganti Warna Ini Waktunya !

Pada artikel kemarin, diberitahukan bahwa pihak Korlantas Polri bakal mengganti warna plat nomor kendaraan. Kenapa harus diganti warna dasarnya ? Karena sekarang Indonesia lagi getol-getolnya membangun Smart City. Salah satunya adalah mengawasi para pengguna jalan tak perlu lagi menggunakan petugas Korlantas Polri namun digantikan oleh kamera CCTV.

Plat nomor

Dan ternyata waktu pelaksanaannya tidak di tahun 2017 atau 2018 namun di 2019. Kenapa harus menunggu 1,5 tahun ? Karena harus mengubah regulasinya dulu yaitu Peraturan Kapolri No. 5 tahun 2012 tentang warna plat nomor kendaraan. Jika sudah diubah dan berketetapan hukum maka baru bisa dilaksanakan di lapangan.

Pertama akan diberlakukan pada kendaraan-kendaraan baru. Setelah itu baru kendaraan yang habis masa berlaku STNK dan harus ganti plat nomor baru.

Seperti diketahui, warna hitam pada plat nomor kendaraan yang berlaku saat ini agak sulit dibaca oleh kamera CCTV jadi ngeblur gak jelas gitu. Kelihatannya warna hitam ini akan diganti dengan warna-warna yang cerah, kira-kira warna apa ya ?

This post was last modified on 27 September 2017 22:00

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Jika Tidak Ada Kontak di Lap Pertama Saya Bisa Finis di 5 Besar

RiderTua.com - Sementara rekan setimnya Maverick Vinales mendominasi GP Amerika, Aleix Espargaro finis ke-7 setelah terjadi kontak di awal balapan.…

16 April 2024

Toyota Dkk Tidak Naikkan Harga Small SUV Bulan Ini

RiderTua.com - Toyota memang memiliki berbagai macam model SUV yang dijualnya di Indonesia. Seperti small SUV Raize yang dijual bersama…

16 April 2024

Cara Enea Bastianini Menghemat Ban, Mulai ‘Ngepush’ Pada 8 Lap Terakhir

RiderTua.com - Setelah meraih dua kali podium berturut-turut, Enea Bastianini berhasil menempati peringkat 2 di klasemen. Rider pabrikan Ducati itu…

16 April 2024

Motor Adventure Baru MV Agusta LXP Enduro Veloce, Versi untuk Jalan Raya

RiderTua.com - Pabrikan asal Italia yakni MV Agusta kembali meluncurkan motor adventure baru dengan nama MV Agusta LXP Enduro Veloce…

16 April 2024

Pedro Acosta : Maverick Vinales Benar-benar Tak Tersentuh

RiderTua.com - Saat start di GP Amerika, Pedro Acosta melesat bak roket dan langsung memimpin balapan untuk beberapa lap. Saat…

16 April 2024

All New Mitsubishi Triton Raih Lima Bintang Dari Tes Tabrak Australasian NCAP

RiderTua.com - Mobil pikap Mitsubishi, yaitu Triton, telah mendapatkan model generasi terbarunya sejak tahun lalu di Thailand. Pikap double cabin…

16 April 2024