Categories: MotoGP

GP Aragon Disapu Bersih Rider Spanyol, Valentino Rossi Finish Ke-5.. Not Bad..!!

Seri Aragon membuktikan bahwa pembalap Spanyol begitu meraja di sana tak satupun posisi 1 sampai 4 di kasih ke pembalap Italia, Jorge Lorenzo yang dari awal memimpin ternyata bisa di salaip oleh duo Repsol daya tahan ban masih jadi kendala, namun tidak seburuk sebelumnya, Valentino Rossi yang diparuh pertama lumayan bagus akhirnya terus menurun dan hanya mampu finish di posisi ke-5, masih bagus dengan kondisi sakit dan persiapan yang kurang maksimal akibat masa penyembuhan..not bad for Rossi

Marquez bilang Aragon bukan seri yang mudah “Balapan yang sangat sulit, saya tidak bisa mendapatkan Feeling sama seperti saat Warm Up, namun saya mencoba untuk membalap lebih lembut lagi, lebih buruk dari tahun lalu”
Sedangkan Dani Pedrosa merasa senang dengan hasil race kali ini karena sebenarnya mereka tidak yakin dengan pilihan ban namun akhirnya sangat kuat, dani merasa berterima kasih dengan timnya.

Klasemen rider setelah Aragon

This post was last modified on 24 September 2017 20:16

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024