Categories: Sepeda MotorSUZUKI

GSX-R750 1985 Hyper Endurace, Mesin Paling Bandel dan Tangguh

Ini adalah generasi pertama GSX-R 750, awal dari sepeda motor sport dengan kubikasi besar dengan mesin berpendingin minyak (oil-cooled engine) yang diaplikasikan pertama kali pada  GSX-R 750. Dan hingga pada eranya saat itu dialah model dengan penjualan tertinggi dari kelas super sport yang mengadopsi Frame aluminium yang hanya khusus digunakan buat  pembalap setelah RG 250 Γ(Gamma), GSX-R (400).

Suzuki GS 1000 R di tahun 1983 memenangi lomba ketahanan(endurance) dunia dan meraih gelar paling bergengsi dengan dua penampilan dan menjadi berita utama pada saat itu, mulai saat itu regulasi menjadi lebih ringan dimana fairing pun tidak diperbolehkan sebelumnya,  oil cooler juga dianggap kurang bagus.

Dengan kata lain, berkat deregulasi penggunaan full fairing dan mesin dengan oil-cooled juga lebih leluasa, namun yang menakjubkan bukan hanya tampilan yang terlihat seperti motor balap, namun juga mesin dengan oil-cooler & aluminum double cradle frame yang lebih ringkas menjadi trnd menarik. Bobotnya hanya 179 kg… dan power 107 Hp( Versi Jepang hanya 77 Hp) membuat varian ini menjadi spesial.
Tentu kecepatannya tidak sebanding dengan saingannya, GSX-R 750 mendapat tiga kali kemenangan berturut-turut di All Japan Road Race Championship (1985-1987) dengan rider Satoshi Tsujimoto dan Yukiya Ohshima… dan tidak terbatas pada domestik Jepang saja namun juga di luar negeri, tidak ada kata GSX-R 750 tidak bisa menang.
Pada tahun 1986, mengalami perubahan/penambahan pada bagian undercarriage dan GSX-R 750 R dirilis sebagai model balap yang bersejarah dan mencatatkan banyak kemenangan.

Berikut cuplikan kelebihan dari GSX-R750 ( Katalog)

 

This post was last modified on 12 Juli 2017 05:26

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jadwal MotoGP Jerez 2024

RiderTua.com - Jadwal MotoGP Jerez 2024.. Usai melakukan lawatan ke Amerika Serikat, balapan MotoGP kembali ke tanah Eropa. 'Gran Premio…

25 April 2024

Bermesin 2 Silinder Harganya Rp 60 Jutaan, Suzuki Rilis GSX-250R Model Baru

RiderTua.com - Suzuki GSX-250R, motor sport touring yang hanya dijual di 2 negara saja yakni Jepang dan China untuk saat…

24 April 2024

Daihatsu Lanjutkan Produksi Rocky-Raize di Jepang

RiderTua.com - Sebelumnya Daihatsu diketahui melakukan manipulasi tes tabrak terhadap sejumlah mobilnya yang dijual di Jepang. Akibatnya beberapa model seperti…

24 April 2024

Citroen Menjual C3 Aircross Dengan Harga Terjangkau Karena Ini

RiderTua.com - Citroen telah meluncurkan mobil terbaru lainnya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Model SUV ini menjadi model ketiga dalam varian…

24 April 2024

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024