Categories: Otomotif

Baru Tempuh 111 km, Ferarri Ini Ringsek…alamak…

Bagaimana perasaan anda saat kendaraan yang anda andalkan mengalami kecelakaan, kemudian ringsek? Pasti rasanya pingin nangis, ya. Inilah yang terjadi di Irlandia Utara, saat Ferrari 488 GTB mengalami kecelakaan tunggal.

Polisi setempat masih melakukan penyelidikan tentang penyebab kecelakaan ini, namun diduga sang pengemudi tak bisa menghentikan laju mobilnya dan akhirnya menabrak pepohonan. Yang mengalami dampak terparah berada di bagian depan dan pintu kiri mobil. Lebih sialnya lagi, ketika diketahui si pemilik ‘kuda jingkrak’ ini ternyata belum mengasuransikan mobilnya. Tak bisa dibayangkan berapa banyak biaya yang harus dihabiskan baginya hanya untuk memperbaiki mobilnya.

Kasus kecelakaan yang melibatkan mobil Ferrari ini bukanlah yang pertama kalinya terjadi. Sebelumnya, prototype langka Ferrari F40 menjadi korban, yang akhirnya membakar seluruh mobil. Ini menambah deretan kasus kecelakaan supercar yang pernah terjadi sebelumnya,

This post was last modified on 8 Juni 2017 22:00

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024