Categories: Sepeda Motor

“Tangkap” Yamaha Aerox 155 VVA …Dan Raih Hadiahnya.!!!

Pada bulan Desember ini diadakan pre-launch new product yaitu Yamaha Aerox 155VVA. Motor berkapasitas 155 cc ini memiliki 3 tingkatan versi dan banyak sekali fitur canggih seperti Smart Key System (keyless), Start Stop Sytem, Speedometer full digital dengan layar LCD besar 5.8 inch serta Electric Power Socket (cas handphone) yang bisa digunakan dimanapun dan kapanpun, dan banyak yang lain nya.

Penasaran dengan penampakan dari Aerox 155 VVA? Nggak perlu lagi deh, karena Yamaha punya event yang seru nih. Catch Your Aerox (tangkap aeroxmu). Event ini bertujuan untuk lebih memperkenalkan Yamaha Aerox 155VVA lebih luas di masyarakat.
Syaratnya adalah peserta diwajibkan mengambil gambar Aerox 155 VVA dan diupload di akun instagram pribadi dengan memberikan tag ke 10 teman yang lain, serta memberikan Hastag #catchyouraerox.
Pemenang berkesempatan mendapatkan hadiah dari Yamaha seperti berikut :

  • 2 Xiaomi Yi Cam
  • 5 Movie Card
  • 6 Voucher BBM

Jadwal dan lokasi akan diupdate melalu instagram @yamahafriends. Keterangan lebih lanjut bisa menghubungi mimin Yamaha Jatim di 0822 4543 7383 atau melalu Line Official @yamahafriends

This post was last modified on 23 November 2019 05:26

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Rumor Jack Miller Ditukar Pedro Acosta Musim Ini, Ini Jawaban Bos KTM

RiderTua.com - Secara kontrak KTM dapat menukar pembalap antar timnya di tengah musim, tetapi pabrikan asal Austria itu tidak berencana…

19 April 2024

Wuling Dkk Tawarkan Diskon Untuk Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Wuling masih menjadi pemimpin penjualan mobil listrik di Indonesia pada Maret lalu. Binguo yang mampu menjadi model BEV…

18 April 2024

Hyundai, Kia, dan Toyota Hadirkan Diskon Untuk MPV Mewahnya

RiderTua.com - Hyundai tidak hanya menghadirkan low MPV Stargazer di Indonesia, tetapi juga MPV mewah Staria. Nyatanya model ini hadir…

18 April 2024

Marc Marquez Bahagia: Di Qatar Duel Melawan Martin, di Portimao Bertarung dengan Pecco!

RiderTua.com - Marc Marquez kehilangan peluang meraih kemenangan di GP Amerika karena masalah pengereman, sehingga rider Gresini Ducati itu gagal…

18 April 2024

Siap Dibawa Trabasan! Modifikasi Honda CB350 RS Jadi Motor Scrambler

RiderTua.com - Dirt Freak Jepang yang menyediakan banyak sparepart modifikasi, kini mereka mengenalkan Honda CB350 RS yang telah dimodifikasi menjadi…

18 April 2024

Toyota Alphard Masih Memiliki Banyak Pesanan di Indonesia

RiderTua.com - Toyota memang cukup sukses dalam menjual mobil di Indonesia, terbukti dengan angka penjualannya yang tinggi selama ini. Bahkan…

18 April 2024