Categories: MotoGP

Valentino Rossi Akan Terus Membalap Hingga Umur 40 Tahun..???

Setelah kontrak Valentino Rossi diperpanjang hingga dua tahun lagi, dan walaupun masih belum dilalui namun sinyal Rossi tetap membalap untuk kelas MotoGP masih akan berlanjut..bisa jadi 2018 dan selanjutnya..sampai Rossi sendiri memutuskan mampu tidaknya…
Bahkan hal ini ditegaskan oleh Silvano Galbusera, manajer teknis dari Yamaha Valentino Rossi dalam sebuah wawancara  dengan media, saat berbincang mengenai  pandangannya dengan pembalapnya dan kapan akan tetap bertahan di motogp, Silvano Galbusera menjawab:

“Dalam pengalaman saya, saya pikir pada usia tertentu pengendara mulai menurun performanya, namun Valentino adalah pengecualian… Kami pernah merasakan tahun pertama yang sukses bersama-sama,  kedua kami berjuang untuk kejuaraan dunia dan yang ketiga adalah berjalan dengan baik….Saya kecewa jika hal ini berhenti, jika Valentino menyatakan hal ini  akan menjadi buruk bagi semua orang. Saya yakin bahwa jika ia membuat keputusan ini,  itu karena dia yakin dia bisa tetap pada tingkat performa yang sama dan dia tidak bisa pensiun sekarang…Saya pikir kita akan terus berada pada level yang sama…. Dan kemudian kita akan melihat apakah ia (Rossi) pensiun atau tidak. Saya tidak begitu yakin.”


Bagaimana Tanggapan Rossi sendiri..???

“Saya setuju dengan Galbusera, aku sangat khawatir  tentang 2018 (tertawa) Ini akan menjadi sesuatu hal untuk dipikirkan, dan akan banyak tergantung pada hasil saya!. Bagaimanapun juga akan sulit untuk membalap setelah usia 40 tahun! “

Namun kita sebagai penikmat balap hanya berharap agar ada semangat besar dari pembalap Yamaha ini untuk melewati sedikit kesulitanya setelah usianya kian bertambah…Semoga tetap sehat,bugar dan kuat menghibur kita semua dengan aksinya… pro kontra itu biasa..bumbu dalam pertandingan… Bagiku idolaku…untukmu idolamu … masalah…?? 😀

This post was last modified on 28 September 2016 21:55

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024

Toyota Avanza Masih Pimpin Segmen LMPV Meski Penjualan Menurun

RiderTua.com - Toyota masih membuktikan sebagai pemimpin penjualan mobil di Indonesia. Tak terkecuali di segmen low MPV, dimana Avanza tetap…

23 April 2024