Categories: MotoGP

Tim Forward Racing Moto2 Terancam Bubar, Karena Masalah Keuangan…???

Dilansir sebuah media Marca menyatakan bahwa tim forward Moto2 dimungkinkan akan membubarkan diri karena masalah keuangan.Dengan kondisi ini tim juga akan membebaskan Marini untuk bermitra dengan Bagnaia di VR46 & Balda ke Leopard, walau keduA rider Foward team ini sudah perpanjangan kontrak untuk musim balap 2017.
Dua rider  Italia Luca Marini dan Lorenzo Baldasarri  yang keduanya anggota Valentino Rossi VR46 Riders Academy – Saat ini 11 dan ke-21 di klasemen kelas menengah tahun ini setelah seri Brno, Baldassarri menampilkan hasil  terbaik tahun ini di Mugello, di mana ia finish kedua .

Namun kelangsungan tim yang menaungi duo Italia menjadi sebuah tanya, sehubungan dengan  masalah ekonomi dan sehingga kehadirannya diragukan 2017. Mungkin memang begitu banyak kebutuhan secara finansial sehingga walaupun  pembaharuan kontrak bagi Luca Marini dan Lorenzo Baldasarri dari VR46 sudah diteken namun jika mereka harus mencari tim lain, jika Cuzari tidak menemukan uang untuk melanjutkan seri tau mungkin musim selanjutnya….


Kemungkinan Luca Marini, saudara Rossi akan menempati posisi Fenati tandem dengan Bagnaia di Sky.
Sementara Lorenzo ‘Balda’ Baldasarri ditawari oleh tim  Pons, namun saat  ini sudah teken kontrak untuk posisi Quartararo.
Tim Leopard, kemungkinan juga akan jadi alternatif lain. Untuk Danny Kent sudah pasti  untuk Leopard di 2017 dan sementara Miguel Oliveira yang sebelumnya menolak gabung dengan gresini sudah menandatangani dengan tim KTM Ajo.

 

This post was last modified on 29 September 2019 18:32

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Mengenai Citroen e-C3 yang Mendapat Nol Bintang Dari Global NCAP

RiderTua.com -Citroen memang sudah dikenal dengan line-up mobilnya yang berkualitas, tapi dengan harga yang cukup terjangkau. Bahkan ini juga berlaku…

25 April 2024

Jadwal MotoGP Jerez 2024

RiderTua.com - Jadwal MotoGP Jerez 2024.. Usai melakukan lawatan ke Amerika Serikat, balapan MotoGP kembali ke tanah Eropa. 'Gran Premio…

25 April 2024

Bermesin 2 Silinder Harganya Rp 60 Jutaan, Suzuki Rilis GSX-250R Model Baru

RiderTua.com - Suzuki GSX-250R, motor sport touring yang hanya dijual di 2 negara saja yakni Jepang dan China untuk saat…

24 April 2024

Daihatsu Lanjutkan Produksi Rocky-Raize di Jepang

RiderTua.com - Sebelumnya Daihatsu diketahui melakukan manipulasi tes tabrak terhadap sejumlah mobilnya yang dijual di Jepang. Akibatnya beberapa model seperti…

24 April 2024

Citroen Menjual C3 Aircross Dengan Harga Terjangkau Karena Ini

RiderTua.com - Citroen telah meluncurkan mobil terbaru lainnya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Model SUV ini menjadi model ketiga dalam varian…

24 April 2024

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024