Categories: MotoGP

Piero Taramasso : Siapkan Ban Jenis baru Untuk Sirkuit baru Red Bull Ring….!!!

Petinggi Michelin, Piero Taramasso mengatakan akan merancang jenis ban baru yang akan digunakan pembalap Motogp pada balapan di Grand Prix Austria pertengahan bulan Agustus. Pihak Michelin sedang mencari solusi terkait ketahanan ban di sirkuit Red Bull Ring yang tahun ini menjadi tuan rumah motogp sejak absen pada 1997.


” Saat melakukan pengujian pekan lalu kami menemukan beberapa masalah terutama masalah ketahanan ban saat memacu sepeda motor di trek yang panas. Bahkan suhunya diprediksi bisa mencapai 50 derajat, hal ini menjadi masalah yang tidak kami harapkan. Terkait permasalahan ini kami ingin memiliki solusi agar ban bisa bertahan lebih lama ketika melahap banyak lap. “


“ Ini adalah trek yang baru tahun ini, jadi kami ingin mencoba menggunakan ban dengan tipe yang soft, kemudian bertahap ke medium dan kemudian hard. Untungnya kami sudah melakukan tahap uji coba beberapa hari yang lalu jadi ini bisa menjadi acuan kami agar bisa lebih baik, meskipun ini bukan pekerjaan mudah. Tapi hasil tes ini bisa membuat para pembalap mengetahui semua jenis dengan baik. ”

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

All New Mitsubishi Triton Raih Lima Bintang Dari Tes Tabrak Australasian NCAP

RiderTua.com - Mobil pikap Mitsubishi, yaitu Triton, telah mendapatkan model generasi terbarunya sejak tahun lalu di Thailand. Pikap double cabin…

16 April 2024

Suzuki Naikkan Harga Baleno, Kompetitornya Masih Pertahankan Harga Lamanya

RiderTua.com - Suzuki telah menaikkan harga sejumlah mobilnya di Indonesia, baik model MPV maupun SUV. Kini giliran Baleno Hatchback yang…

16 April 2024

Hyundai Buka Suara Soal Munculnya All New Santa Fe di Indonesia

RiderTua.com - Hyundai telah memperkenalkan Kona Electric generasi terbaru pada Februari lalu, meski harga jualnya belum diumumkan. Sementara itu, mereka…

16 April 2024

Honda CR-V e:HEV Terjual 390 Unit Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda baru menjual dua mobil hybrid di Indonesia, itupun keduanya merupakan model CBU dari luar negeri. Termasuk CR-V…

16 April 2024

Fabio Quartararo : Finis ke-12? Saya Memperkirakan Lebih Buruk Dari Itu!

RiderTua.com - Menjelang GP Amerika, Yamaha berhasil memperpanjang kontrak Fabio Quartararo hingga akhir musim 2026. Meski hanya finis ke-12 pada…

16 April 2024

Jorge Martin : Saya Membuat Kesalahan di Tikungan 11

RiderTua.com - Tak seperti dua seri pertama MotoGP sebelumnya, Jorge Martin tidak bisa memperjuangkan kemenangan baik pada sprint maupun pada race…

16 April 2024