Categories: MotoGP

Inilah Strategi Valentino Rossi yang membuat dia jatuh… ” Ini sangat memalukan”….!!!


Valentino Rossi: ” Ini sangat memalukan dimana saya memiliki kecepatan untuk menang setelah akhir pekan dengan cuaca yang tak menentu. Seharusnya kita bisa mendapatkan beberapa poin penting untuk kejuaraan setelah akhir pekan yang sulit dan kita bisa memiliki tempat kedua dalam kejuaraan dari Jorge Lorenzo, tapi sayangnya saya membuat kesalahan. Di balapan yang kedua saya memacu motor terlalu cepat sementara sebenarnya saya sudah memiliki keuntungan yang baik dari pembalap yang ada dibelakang khususnya Marc Marquez. Pada laps yang menyisakan 9 putaran lagi saya ingin mencoba kembali meningkatkan kecepatan dan mendorong agar saya bisa melesat jauh. Saat balapan yang kedua saya menggunakan ban yang lebih lembut dari yang sebelumnya dimana saya merasa lebih banyak cengkraman tapi sayangnya sayangnya saya membuat kesalahan. Saya pikir kami memiliki kesempatan yang baik hari ini, tetapi dengan kesalahan ini, saya membuang banyak poin. Terutama dengan Marc Marquez, saya pikir jarak ini cukup besar, tetapi kita perlu untuk terus bekerja keras dan mencoba untuk menjadi kompetitif dibalapan berikutnya ”

Kenapa Valentino Rossi terjatuh adalah bisa jadi karena ban keduanya lebih soft dari yang sebelumnya walau dia merasa lebih banyak cengkraman tapi Rossi membuat kesalahan… mungkin karena terlalu pede di geber habis motor nya dengan ban lebih lembut tadi… dan gagal finish karena crash…
Mungkin dengan ban lebih keras atau seperti race pertama dia akan di libas oleh motor satelit seperti Race pertama namun dipastikan dia akan bisa finish…bisa juga podium…
rupanya perubahan strategi ban jadi masalahnya…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024

Hyundai Umumkan Recall Mobil Listriknya, Indonesia Termasuk?

RiderTua.com - Sebelumnya Hyundai mengumumkan penarikan ratusan ribu unit mobil listriknya di Korea Selatan setelah ditemukan adanya cacat produksi. Tidak…

28 Maret 2024