Categories: News Isle Of Man TT

Pembalap Isle Of Man TT, Paul Shoesmith Meninggal dalam Crash…!!

RiderTua.Com—Veteran Isle Veteran of Man TT , Paul Shoesmith (50 tahun) tewas dalam kecelakaan di Sulby Straight selama sesi latihan  sendirian setelah hari pertama balapan. Sesi itu segera dibatalkan setelah insiden tersebut.

Dia adalah pembalap asal Poynton, Inggris, dimana Shoesmith membalap pertama kali di TT pada tahun 2005. Pencapaian terbaiknya adalah finis ketujuh tempat di 2009 kelas Lightweight  250 TT. Sebelumnya pada hari itu, Shoesmith berkompetisi di Superbike TT, Finish posisi 29 dengan motor BMW S1000RR dengan kecepatan rata-rata 195 kpj….

Shoesmith juga memiliki tim sendiri, dengan nama Ice Valley Four Anjels Race Team.

Kejadian itu menimpa Paul ‘Shoey’ Shoesmith sabtu sore,  4 juni 2016.
Sebuah pernyataan  dikeluarkan oleh ACU Events Ltd pada Sabtu malam mengatakan:

“ACU Events Ltd dengan menyesal mengumumkan bahwa Paul Shoesmith,usia 50 tahun , asal Poynton, Lancashire tewas setelah kecelakaan di Sulby Straight selama latihan bersama malam ini di Isle of Man TT Races. Sesi itu akhirnya dibatalkan. serta menyampaikan simpati terdalam mereka kepada keluarga Paul dan teman-teman.”

Shoesmith adalah peserta Isle Of Man TT yang meninggal kedua setelah sebelumnya pembalap Australian Dwight Beare meninggal dalam insiden  Sidecar race di Rhencullen….

Ajang Road Race ini memang sudah banyak korbannya… ngerii…

This post was last modified on 29 Juli 2016 16:26

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024