Categories: Sepeda Motor

Duh … Harga CBR150 R Terbaru Naik hampir 3 jutaan…. Percaya diri Nih AHM….!!!

RiderTua.Com— Harga baru motor Honda sport Fairing kini keluar sudah namun yang bikin terhenyak adalah sebuah kepercayaan diri dari AHM untuk banderol motor yang merefleksikan sebuah ke-PD-an… harga CBR versi Repsol lama adalah Rp 30,4 juta..kini dengan versi terbarunya Honda mematok hampir 3 juta lebih tinggi…tepatnya 3juta kurang 200 rupiah..atau lebih pas lagi Rp 2,8 juta lebih mahal yaitu Rp 30,5 juta untuk CBR 150R Repsol Edition….
Untuk versi lain selisihnya kisaran 2,6 jutaan…dan variatif untuk wilayah daerah luar Jakarta tentunya….artinya kenaikan pembulatan tetap secara psikologis 3 jutaan… worrr…

Memang Honda mengklaim torsi motor terbarunya ini lebih besar enak pada  tarikan awal sampai menengah yg memberikan kontrol power lebih baik dengan mesin DOHC – 6 percepatan… mesinnya memang baru…namun entah apapun yang dicangkokkan dengan motor ini pada mesinnya..konsumen sangat sensitive dengan pricing….
Kalau menurut mereka konsumennya akan terlena dengan tampilan..sah-sah saja…. namun sebagai ajang pembuktian kita akan lihat saja..apakah mampu penjualannya meroket dengan ‘revolusi tampilan’ ini…karena konsumen kita sangat unik…mahal saja kebeli… apalagi yang apik…ehh… podo wae ya…

Dibanding R15…? CBR150 R lebih mahal Rp 3,6 juta….!!!…. worrr………..

Tuku–Ora–Tuku–Ora—Tuku–Ora–Tuku…. 😀

Apakah ini Overprice…??? pasti mereka punya itungan secara produksi…dan itungan secara ‘kompetisi’ dengan rivalnya R15…!!!

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024