Categories: MotoGPValentino Rossi

Valentino Rossi Livery Story #1 : Bola Piala Eropa dan Idola….Tendang Coy….!!!

RiderTua.Com— Valentino Rossi selalu menarik jika melakukan hal spesial baik pada Livery ataupun helmnya, siapapun tak kuasa tuk melihat..entah itu Rossi Lovers atau Haters… minimal mereka akan berkomentar dalam hati… yo pora coy… 😀
Anyway kali ini adalah sebuah laburan apik dengan tema kejuaraan sepak bola yang diusung tim FIAT YAMAHA pada seri Catalunya dengan livery team Bola Italia

Kenapa tema ini menarik…tidak terlalu ramai namun khas nomer 46 yang seakan berkata dengan Font numerical nya..khas banget…

Corak unik yang dilansir tahun 2008 seri Catalunya  itu terlihat mempunyai semangat olah raga..dan terlihat unik karena dua bidang terlihat menyatu… ingat bola sekaligus ingat balapan…
Livery ini termasuk yang paling banyak disuka…terlihat banget geregetnya… tendang coy yang bikin rusuh….!!!  😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024

Alex Rins : Motor Kami Sangat Lamban..!

RiderTua.com - Setelah Suzuki mundur dari MotoGP pada 2022, Alex Rins memutuskan pindah ke tim LCR pada 2023. Ini artinya…

20 April 2024

GWM Tank 500 yang Dibanderol Lebih Dari Rp 1 Miliar

RiderTua.com - GWM Tank telah menghadirkan mobil SUV andalannya di Indonesia bulan lalu. Dikenal sebagai Tank 500, model SUV bermesin…

20 April 2024

Replika Yamaha YZF-R1 Jonathan Rea Dijual Sangat Terbatas!

RiderTua.com - Replika motor balap Jonathan Rea Replica YZF-R1 di WSBK yang mengambil basis dari model standarnya, terinspirasi dari tim…

20 April 2024