Categories: SuperbikeYAMAHA

Yamaha YZF-R1M Disahkan FIM untuk digunakan dalam Superbike & Superstock 1000

Fédération Internationale de Motocyclisme (FIM) adalah badan tertinggi di dunia yang mengurusi  dan mengawasi balap motor, motor produksi yang dijual masal, menyangkut soal keamanan dan kelayakannya.
Yamaha dalam hal ini dikelas motor super non prototype yang dijual massal dan dipakai balap atau lebih dikenal dengan superbike varian itu adalah Yamaha YZF-R1M dimana kini telah mendapatkan pengesahan dari FIM tadi….


Yamaha YZF R1M 2015

Pabrikan garputala memang melansir 2 varian sekaligus dengan gres dan modelnya fresh… dan kini memang saatnya varian itu disahkan untuk berpartisipasi danlan ajang Superbike & Superstock 1000

Sebenarnya yang versi R1 saja sudah disetujui oleh FIM..namun bagi kita yang Versi YZF-R1M tampaknya lebih menarik untuk dilihat performanya diadu di sirkuit dan tampaknya itu sebuah senjata ampuh bagi Tim superbike Yamaha…

Barsamaan dengan YZF R1M beberapa motor dari produsen lainnya juga mendapat pengesahan yaitu Aprilia RSV4 RR, Aprilia RSV4 RF…. menyusul dalam daftar selanjutnya adalah 2015 BMW S1000RR, Ducati 1199 Panigale R,2015 MV Agusta F4 RR yang perlu dikaji beberapa part yang perlu disetujui oleh FIM

This post was last modified on 12 Agustus 2023 20:12

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024