Categories: Sepeda Motor KAWASAKI

Si “Kaki Satu” CBR 250.. dikeroyok Ninja 250 Dua Silinder ..tidak minder… !!!

CBR Vs Ninja 250

Dengan sedikit ubahan berupa exhaust free-flow Leo Vince , penggantian filter udara dan updated EFI module tuning …maka tenaga terdongkrak jadi 26 BHP… walau masih lebih rendah dibanding tunning Ninja yang 32 BHP… namun karena bobot enteng terlihat tidak terlalu keteteran……..

Satu-satunya CBR dikerubutin mesin twin silinder… 🙂 apakah masih minder dengan satu kaki…? 😆

Mau lihat Video “perakitan tuning” dan balapan di sirkuitnya….???


Ninja250R specification: (Power & torque)
Top speed : 176km/h
Horsepower: 31HP @ 11000 rpm(crank)..
Maximum Torque: 13.6 ft. lbs
Weight 170 kg

CBR250R specification: (Power & torque)
Top speed : (140~ 146.8 km/h)
Power 23.7 hp @ 9,900 rpm
Torque 12.7 lb·ft (17.2 N·m) @ 7,400 rpm
Weight 153 kg


source: motobeam

This post was last modified on 17 November 2020 16:54

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024