Categories: MV Agusta

[MV Agusta] Masalah Desain… Motor Eropa Jagonya….!!!


Apakah terlalu berlebihan judul di atas..tentunya kita semua sepakat akan hal itu …sebagian desain motor jepang dan India ada yang mengadopsi lekuk body motor -motor Eropa… bahkan ada yang “merekrut” desainer Eropa(P200NS)…


Penegasan jumlah silinder dengan 3 lubang muffler

2012 MV Agusta Brutale 675 sebuah motor dengan bentuk yang unik khas eropa dengan performa motor super…  dengan 3 silinder mampu menghasilkan tenaga hingga 113 daya kuda pada 12,500 rpm…MV  Agusta Brutale 675 menggunakan chassis yang sama dengan MV Agusta F3…. teknologi tinggi disematkan pada motor naked streetbike ini dengan judul  8-stage traction control,ride-by-wire system, four different engine maps dengan 4 level, user-customizable tune fuel injection... apa gak gila lu ndro 🙂

Spesifikasi 2012 MV Agusta Brutale 675:

Engine type: DOHC inline-3, four-stroke

Kubikasi: 675 cc

Power: 113.00 HP (82.5 kW)) @ 12500 RPM

Transmisi: 6-speed

Top speed: 225.0 km/h

Berat: 167 kg (dry)

Starter: Electric

Cooling system: Liquid

Fuel capacity: 17.40 liter

Warna: Black, Red and White

Price: $14,000 (Rp 134.666.000 )

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024

Alex Rins : Motor Kami Sangat Lamban..!

RiderTua.com - Setelah Suzuki mundur dari MotoGP pada 2022, Alex Rins memutuskan pindah ke tim LCR pada 2023. Ini artinya…

20 April 2024