Categories: MotoGP

Bagaimana Jika Lorenzo Sakit perut di Valencia… :ketawa:

Sebuah obrolan ringan nan lucu neh… ada temen yang nyeletuk gimana jika Lorenzo diseri terakhir sakit perut dan TKO .. 😀 ..tentunya dani pedrosa akan dengan mudah mendapatkan gelar juaranya….jika Lorenzo absen sekali saja maka skore Dani= 357 point sedangkan JL=350 point…

Semua pandangan penikmat MotoGP pasti tertuju kepada kedua rider ini… perebutan gelar sampai ‘titik darah penghabisan’,tanpa kesalahan sedikitpun..!! Lorenzo bisa dengan main aman… jika di posisi 2 terus di dua seri akan “safe” dan Jurdun… walaupun di posisi 3 dan 4 masih aman juga loh… kayaknya bisa dibilang peluang Dani agak tifis… tinggal sebuah keajaiban dan Lorenzo buruk di 2 seri terakhir… tapi tidak mungkin…kondisi lorenzo kondusif..sekondusif gadis-gadis dibawah ini……. 😀


GP china

Pos/Name/Bike/Pts
1/Jorge LORENZO/Yamaha/330
2/Dani PEDROSA/Honda/307
3/Casey STONER/Honda/213
4/Andrea DOVIZIOSO/Yamaha/195
5/Alvaro BAUTISTA/Honda/154
6/Valentino ROSSI/Ducati/148
7/Cal CRUTCHLOW/Yamaha/135
8/Stefan BRADL/Honda/125
9/Nicky HAYDEN/Ducati/114
10/Ben SPIES/Yamaha/88

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024