Categories: YAMAHA

Detik – detik Jelang penentuan Singgasana Vixion…

Bisa dibilang keduanya akan Launching berbarengan kalaupun gak serempak,namun gak terlalu jauh temponya…bisa jadi di bulan dan tahun yang sama… Nah apa yang menarik nantinya..?

Kesan pertama & Komparasi…

Karena bareng akan menarik untuk dibincangkan dan jadi bahan kajian yang seruu.. dimana data dari kedua pasangan bakal calon raja sport 150 cc ini bisa di komprae head to head secara langsung… dan secara kasar diatras kertas unggul siapa… berdasarka versi “dunia maya” 🙂

Kesimpulan dan penentuan…

Walau sebatas kesan namun bisa dilihat apakah kemungkinan singgasana Vixion akan goyah bahkan beralih ke penantangnya… dan detik -detik bersejarah itu akan tiba saatnya… kalau “Raptor” betul betul sebagai predator Giant Killer,sudah dipastikan kedepan akan semakin seru lagi persaingan dan serangan balasan dari Vixion…atau akan menyerah…??? seperti…..? 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024