Categories: YAMAHA

[Yamaha Vixion] “Membunuh Tiga Burung dengan 1 Batu”….!!!

Killing three birds with one stone…

Sebuah ungkapan menarik yang menginspirasi RT untuk menuangkannya dalam sebuah tulisan perang antar pabrikan motor Jepang di mari….dan klop serta cocok dengan history-nya Yamaha Vixion,menyerang 3 varian dengan 1 jagoan saja…yup Yamaha Vixion  bisa melakukannya dengan merobohkan “3 varian” … varian apa saja  yang jadi korban keganasan  Vixion…???


Korban keganasan Vixion: Megapro,Tiger,Thunder

Satu dapat tiga…

Yamaha Scorpio yang digadang-gadang akan menghajar Tiger malah ngempozz… justru Vixion yang notabene masih muda kala itu berhasil menahklukkannya… bahkan hanya dengan “satu batu” saja Yamaha berhasil membungkam 3 varian…!!! apa gak gila tuh… tercatat Tiger,mega pro dan Thunder yang KO di buatnya…

Strategi pabrikan…

Beda pabrikan beda strategi memang… Honda dengan amunisi kuat tampaknya justru memakai pendekatan berbeda untuk mengusik rivalnya.. yup strategy bombardir varian… bukan menyerang dengan ‘satu batu’ lagi, tapi … di lempar dengan satu truk penuh batu

Kini keadaan sedang berbalik … memang logikanya tidak mudah menundukkan lawan yang prestasinya “sekali serang 3 lawan tumbang” ,namun sekuat apapun lawan jika dihantam dengan bejibun serangan pasti akan terdesak,dan tersingkirkan… kalau kenyataanya tetap exist dan kuat..weleh patut disebut varian unggulan… tangguh…sakti mandra…. guna.. 🙂 opo begono…???

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024

Pramac : Bagnaia Bisa Saja Menghindari Kecelakaan dengan Marc

RiderTua.com - Kemenangan pertama musim ini untuk tim Pramac dan Jorge Martin, kandidat gelar MotoGP 2024 dan mengincar tujuan bersejarah: tim…

29 Maret 2024

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024