Categories: Sepeda Motor KAWASAKI

Perang “Overprice” Ninja 250R Vs CBR 250R…You want a Price War, you got it…!!!

Masih ingat kejadian di negeri Kanguru dimana di tahun 2011 Honda CBR meng”Overprice”kan Ninja dengan tidak kenal ampun… dimana Ninja di sana dijual dengan harga $7499 sedangkan New Honda  CBR250R kala itu $5490 ($5990 ABS ) , Kawasaki Ninja 250R terlihat overprice…. bahkan akhirnya pihak Kawasaki men”drop” harga kawasaki ninja hingga $1500 menjadi $5999… sungguh sebuah perang harga secara blak-blak’an di sana… terlihat tampaknya negara Australia sangat agresif di kelas ini… melihat gebrakan Honda yang satu silinder saja sudah ketar ketir dan reaktif dengan spontan mereduksi harga ninja hingga sepadan, turun $1500…!!!

Lalu sekarang bagaimana setelah New Ninja 250R brojol tampil dengan fitur yang terlihat “shock”…apakah ini sebagai wujud pembalasan , koreksi atau bahkan “permintaan maaf” secara global…??? atau serangan balik dan meng”overprice”kan Pabrikan Honda…??? You want a Price War, you got it…!!!

Well… the price War begins…!!!

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Yamaha Bisa Ikuti Jejak Suzuki Keluar dari MotoGP?

RiderTua.com - Yamaha harus mengembangkan mesin V4 agar mempercepat kemajuan mereka, yang diharapkan akan membuat mereka bertahan di MotoGP dalam jangka…

20 April 2024

Hasil Superpole WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Superpole WSBK Belanda 2024 .. Sesi ini tetap berlangsung dalam kondisi basah.. Jonathan Rea…

20 April 2024

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024