Categories: Sepeda Motor KAWASAKI

Reinkarnasi Kawasaki ZX 6 R Vs Honda VFR 1200… antara Design dan Totalitas…


Ninja 250R dan kakaknya ZX6R

Penjelmaan desain varian moge berdampak cukup “wah” untuk varian baru dibawahnya..apalagi produk yang harganya terjangkau..bisa jadi produk “kacang goreng”laris manis…. namun apakah ada faktor lain yang akan mengurangi wah itu..dimana selain model sebuah paket motor yang lengkap, akan bukan saja menjadikannya motor ‘wah’ namun juga ‘wow’…


CBR250R dan Embahnya VFR1200

Terlihat dari sisi alur desain..Ninja terlihat miripnya baik dari detail dan visualnya lebih mendekati padahal itu sebuah “resize” dimana mengambil dimensi dari motor gede ukurannya… boleh dibilang dalam detail sekecil apapun tingkat transformasi desainnya lebih total …..
Bagaimana dengan “pemiripan” pabrikan Honda…Apakah dari sisi desain penjelmaan VFR ini kurang Total…??? ataukah aliran desain ini memang kurang wah/populer…???  monggo pendapatnya…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024