Categories: YAMAHA

Apakah Vixion Versi Lama tetap dipertahankan..???

Melihat versi baru dari vixion ini seakan sudah berubah sama sekali ‘alirannya’ dari yang lama… seakan sudah yakin desain lama dibuang tak bersisa… walau menurut RT harusnya tidak sedrastis itu… atau mengikuti trend “mogenisasi” 🙂

Lalu apakah kedua type ini kemungkinan akan diproduksin secara bersamaan…seperti varian Honda yang masih banyak peminatnya Vario CW…

Trus bagaimana membedakannya..? idealnya sih yang New Vixion memakai 6 speed sehingga menjadi “varian” baru, layaknya Vario CW dan Vario techno… keduanya sama-sama laku dan masih diterima… semoga Vixion lama tetap diproduksi sampai konsumen benar-benar bosenn..

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

MotoGP Dibeli Liberty Media? Dominasi Rider Italia Dan Spanyol Berakhir?

RiderTua.com - Setelah membeli Formula 1, American of Liberty Media pun berusaha mengamankan MotoGP dengan tawaran sebesar 4 miliar euro…

29 Maret 2024

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024