Categories: All News

Suksesi Honda BeAt Injeksi… Penjualannya tetap maksi…???

Mencermati suksesi varian dari karbu ke Injeksi sangatlah menarik sekali dimana akan kita lihat bagaimana respon pasar terhadap alih teknologi ini..walaupun secara nyata RT masih jumpai ‘penolakan’ di beberapa kalangan terutama kaum “awam” hal ini juga salah satu tantangan dari produsen untuk meng-edukasinya..atau akan terpilih dengan sendirinya karena konsumen tidak bisa memilih 😀

Pertama kita lihat saja mio J..dengan injeksipun sepertinya masih lumayan,permintaan mio sporty sebesar 136rb tidak ada separohnya… selain karena faktor teknologi barunya kebanyakan juga memang diarahkan ke mio J karena memang satu kelas dan discontinue versi karbu…nah yang menarik adalah vario 110 ke  vario 125 mempunyai daya tarik sendiri ketika lonjakan permintaan mencapai 2 kali lipat walaupun ini termasuk kelas baru di barisan skutik Honda… apa karena faktor kubikasi ini daya tariknya..???

Hmmm yang patut diperhatikan lagi adalah pemuncak BeAt.. apakah dengan injeksi tetap stabil..asal dengan strategi perpindahan yang ciamik, yakin masih akan diterima..dengan tidak mengubah “unsur” dalam beat yang sudah melekat di konsumen..jangan salah desain sehingga jadi blunder sendiri modelnya… 😀

Tags: honda yamaha
ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024