Categories: All News

Cakram dikanan dan kiri apa bedanya sih…???

Melihat kedua varian skutik ini RT jadi berfikir , penempatan posisi disc brake depan di sebelah kanan(xeon) dan di sebelah kiri(vario) apakah ada fungsi teknisnya..atau sekedar estetika atau ada pertimbangna lain…?

Untuk motor sport sih di salah satu forum ada yang menyebut fungsi ini sebagai /untuk membantu kestabilan pengereman…misalkan discbrake yang belakang diposisi kanan maka dengan front disc brake diposisikan dikiri maka akan lebih stabil…katanya sihhh..

Namun adapula yang menyangkal hal itu, bahwa tidak ada pengaruh signifikan terhadap stabilitas motor saat pengereman dengan posisi “menyilang” itu… Kalau RDB(Cakram belakang) terletak dikanan ,mungkin karena yang kiri sudah diposisikan tempat rantai…Sedangkan posisi FDB(Cakram depan)posisinya rata-rata dikanan,apa hanya untuk mempermudah jalur hose(selang) hidrolis dari master rem saja ya yang kebetulan dikanan… atau… suka-suka 😀


Vario front disc brakenya dikiri…

This post was last modified on 16 Agustus 2022 07:29

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Race 1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Race 1 WSBK Belanda 2024.. Pembalap pengganti Danillo Petrucci, Barni Spark Racing Team, Nicholas…

20 April 2024

Yamaha Bisa Ikuti Jejak Suzuki Keluar dari MotoGP?

RiderTua.com - Yamaha harus mengembangkan mesin V4 agar mempercepat kemajuan mereka, yang diharapkan akan membuat mereka bertahan di MotoGP dalam jangka…

20 April 2024

Hasil Superpole WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Superpole WSBK Belanda 2024 .. Sesi ini tetap berlangsung dalam kondisi basah.. Jonathan Rea…

20 April 2024

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024