Categories: YAMAHA

Menebak Power All New Blade PGM FI…???


Kalau diintip…Silinder head tampak seperti blade..

Blade versuz Jupiter selalu salip-menyalip dalam persaingannya..dari sisi desainpun tampaknya saling overtake new blade mirip jupiter….Jupie Z1 mirip New Blade..begitu seterusnya..namun dari segi engine terlihat ada rombakan besar di jupie Z1 ini baik secara teknologi maupun model blok silindernya…

 

Ngomongin masalah spek jupie Z1 neh… prediksinya bakalan setting power berapa kira-kira All New Blade PGM FI …….di angka 10PS kah…???

Old Jupiter Z
Daya Maksimum :
8,16 PS @ 7.500 rpm
Torsi Maksimum :
8,52 Nm @4.000 rpm
New Blade
Daya Maksimum :
8,4 PS @7.500 rpm
Torsi Maksimum :
8,15 Nm@5.500 rpm
New Jupiter Z1
Daya Maksimum :
10,6PS @ 7.750 rpm
Torsi Maksimum :
9,9 Nm @6.500 rpm
All New Blade
Daya Maksimum :
10,8PS @7.750rpm   🙂
Torsi Maksimum :
9,5 Nm @5.000 rpm   😀

Akankah Honda tetap nyaman dengan bebek SPX 125nya..dan gak bernafsu “balapan” dengan Jupiter “M1” ini…??? atau tetap bikin  Blade “213 V”  ….

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024

Alex Rins : Motor Kami Sangat Lamban..!

RiderTua.com - Setelah Suzuki mundur dari MotoGP pada 2022, Alex Rins memutuskan pindah ke tim LCR pada 2023. Ini artinya…

20 April 2024