Categories: All News

Wasemb..Pulsar pakai engine NSR 150 SP

Bagaimana jika Thunder 125 yang 11 PS, dicangkok mesin Satria FU yang mempunyai tenaga 16 PS…??? masih biasa…tapi beberapa tahun yang lalu di India malah lebih gila lagi… Pulsar 150 2003(cmiiw) yang 12PS dicangkok dengan mesin NSR 150 SP yang bertenaga 40 PS…!!! weleh-weleh dan konon untuk ngasepin engine 2 silinder 350cc mudahhhhhhh….

Nih engine yang dijadikan sumber tenaganya…. NSR 150 SP, liquid cooled two-stroke, six speed …power 39.5 bhp…RC Valve..Honda Racing…

Setelah engine NSR nongkrong di motor ini sapa yang mau nantang wah yang kasihan pulsar atau NSRnya neh……??? apalagi perangkat penghenti lajunya(brake) masih standar motor bertenaga sedang….. kalau Thunder tadi dari 11PS ke 16 PS cuma naik 5PS saja..nah kalau Pulsar ini dari 12 PS ke 40PS opo gak washemb.. tenannn naik 28 PS!!! ………..

Source: xroadie.wordpress.com

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Superpole WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Superpole WSBK Belanda 2024 .. Sesi ini tetap berlangsung dalam kondisi basah.. Jonathan Rea…

20 April 2024

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024